Hukum dagang internasional : optimalisasi sistem hukum tindakan pengamanan perdagangan (safeguard) di Indonesia
Mahfud Fahrazi
Tersedia di:
Deskripsi
Hukum perdagangan internasional adalah bidang hukum yang berkembang cepat. Buku Hukum Dagang Internasional ini hadir untuk membahas tentang persoalan sistem hukum tindakan pengamanan perdagangan (safeguards) di Indonesia yang belum optimal baik ditinjau dari aspek substansi, struktur, ataupun kultur hukum. Dalam aspek substansi, keberadaan ketentuan tindakan pengamanan perdagangan yang masih bersifat sumir, adanya inkonsistensi pasal yang satu dengan pasal lainnya. Sementara itu, dari aspek struktur kedudukan KPPI yang tidak berfungsi sebagai lembaga pengadilan, menjadi faktor utama lambannya pelaksanaan tindakan pengamanan perdagangan di Indonesia. Kemudian dari aspek budaya hukum yaitu belum proaktifnya kalangan usahawan dalam mengantisipasi terjadinya penurunan kinerja akibat dari impor yang di Indonesia menjadi persoalan lainnya yang turut mengundang perhatian. Sebagai rekomendasi, kajian dalam buku ini menawarkan perbaikan, baik terkait aspek substansi, struktural dan kultur hukum. Dengan hadirnya buku Hukum Dagang Internasional ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan atas referensi di bidang Hukum Perdagangan Internasional, yang saat ini masih dirasa cukup minim. Selamat membaca!
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya
5 Bocah Ajain Menggemparkan Dunia
Dedi ; Revina Mariana
Jilbab dalam Pelikan Uncle Sam
DERNI, Meidya dkk
Doraemon
FUJIO, F. Fujiko
Persiapan Menuju Olimpiade IPA
DOANSI, Tarihoran
Inspirasi dari Tanah Eropa
Ario Muhammad ; Ahmad Ataka
The rainbow : kumpulan cerita remaja seindah pelangi
Jessica Chandra
Rendezvous
; Rina S.
Mystery of Library
Huda Wahid (Pengarang) ; Moemoe (Pengarang)
Sukses Juara Kompetisi Matematika SMP/MTs
Jonathan Hoseana ; Tri Yuli Kurniawati
Kemas ulang informasi : konsep dan praktiknya di bidang kepustakawanan
Wahid Nashihuddin (Pengarang) ; Tupan (pengarang)
Antologi 20 Penyair
Hendry Ch Bangun (Pengarang)
Menjenguk laut : sajak-sajak cinta untuk laika
Surajiya L (Pengarang)
Sapiens : (a graphic history) volume 2 - the pillars of civilization
Harari, Yuval Noah (Pengarang) ; Albin Michel (penyunting) ; Martin Zeller (penyunting) ; Daniel Casanave (ilustrator)
One piece party 2
Eiichiro Oda (Pengarang) ; Andoh Ei (Pengarang) ; Inge Indri Yasmina (Penerjemah) ; Vonny (Penyunting)