JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Kodifikasi peraturan desa 1 : penyelenggaraan pemerintahan dan kewenangan desa

Kodifikasi peraturan desa 1 : penyelenggaraan pemerintahan dan kewenangan desa

Dadang Suwanda (Pengarang) ; Yudi Prihanto Santoso (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Bandung : Remaja Rosdakarya, 2021
Deskripsi Fisik vi, 315 halaman : ilustrasi ; 24 cm.
ISBN 9786024465971
Subjek Kodifikasi / Peraturan Desa / Hukum
Bahasa Indonesia
Call Number 348.004 DAD k

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Wajah baru desa yang lebih baik, merupakan keniscayaan yang semakin tumbuh, mengingat adanya peningkatan peran, posisi dan kewenangan dari para penyelenggaranya. Harapan serta optimisme kita, dari hari ke hari semakin besar, terhadap penyelenggaraan pemerintahan desa yaitu semakin tumbuh berkembang, semakin inovatif, seiring dengan meningkatnya kewenangan desa dalam mewujudkan desa yang mandiri dan otonom. Untuk mencapai tujuan tersebut, salah satu bekal penting bagi para penyelenggara pemerintahan desa adalah terpenuhinya kebutuhan peraturan tentang pemerintahan desa serta kewenangan desa yang akan dijadikan pedoman dalam pelaksanaan tugasnya. Untuk alasan itulah buku ini dihadirkan.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!