Mengoyak jubah, mencukur kepala :  menimbang ulang kontekstualisasi teologi pandemi

Mengoyak jubah, mencukur kepala : menimbang ulang kontekstualisasi teologi pandemi

BPK Gunung Mulia (penyunting)

Teologi Kontekstual -- Pandemi
Detil Buku
Edisi Cetakan pertama, 2022
Penerbit Jakarta : BPK Gunung Mulia, 2022; ©2021 oleh Mission 21
Deskripsi Fisik xx, 401 halaman : ilustrasi ; 23 cm
ISBN 9786234150049
Subjek Teologi Kontekstual -- Pandemi
Bahasa Indonesia
Call Number KC/252 PAN m
Deskripsi
Bagaimana para teolog, gereja-gereja, dan sekolah-sekolah teologi telah dan akan merespons covid-19 dengan segala dampaknya itu?, Apakah respons yang dilakukan selama ini sudah cukup dan secara teologis relevan pada konteks masing-masing?, Adakah cara-cara baru yang dapat dikembangkan untuk merespons pandami pada masa depan? Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut, tiga lembaga leading partner Teologi Kontekstual Mission21, yaitu Peruati, Persetia, dan BPK Gunung Mulia menghadirkan buku yang sangat relevan ini.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat