JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Made with creative commons :  panduan praktis penerapan model bisnis terbuka oleh creative commons

Made with creative commons : panduan praktis penerapan model bisnis terbuka oleh creative commons

Stacey, Paul (Pengarang) ; Pearson, Sarah Hinchliff (Pengarang) ; Ano Jumisa (Penerjemah) ; Grace Yaginuma (penyunting) ; Bryan Mathers (ilustrator)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Wikimedia Indonesia, 2019; © 2017, oleh Creative Commons
Deskripsi Fisik xvi, 195 halaman : ilustrasi ; 20 cm
ISBN 9786027399242, 9786027399235
Subjek Bisnis
Bahasa Indonesia
Call Number 650 STA m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 1

Deskripsi

Bibliografi halaman: 183-186 ; Judul asli: Made with creative commons ; Teks dalam bahasa Indonesia diterjemahkan dari bahasa Inggris ; Analisis, pedoman, dan studi kasus-studi kasus yang ada di buku ini kami sediakan sebagai petunjuk bagi Anda dalam membagikan karya Anda sambil mempertahankan aktivitas tersebut agar berkelanjutan. Mengubah pola distribusi dengan prinsip "mempertahankan seluruh hak cipta ke prinsip yang memperbolehkan penyebarluasan dan penggunaan kembali secara langsung adalah suatu perubahan besar. Made with Creative Commons menceritakan proses perubahan pola pikir, "keuntungan, dan praktik-praktik yang muncul dalam penerapan prinsip keterbukaan. Buku ini juga mengenalkan konsep sumber daya bersama (padanan bahasa Indonesia untuk istilah commons), yaitu penjabaran sejarah sumber daya bersama yang kemudian digunakan sebagai dasar penerapan model bisnis terbuka (open business model). Secara historis, ada tiga cara untuk mengelola dan membagikan sumber daya, yakni sumber daya bersama, negara, dan pasar-dua cara terakhir merupakan bentuk pengelolaan yang dominan sekarang ini. Seiring perkembangan zaman, revolusi digital telah mengakibatkan pergeseran model pengelolaan dan pembagian sumber daya. Hal tersebut memunculkan peluang penerapan model bisnis terbuka. Dalam buku ini disajikan 24 studi kasus dari individu, organisasi, perusahaan laba, dan perusahaan nirlaba yang mengulas seluk-beluk masing-masing pegiat model bisnis terbuka. Seluruh pegiat model bisnis terbuka yang diangkat dalam studi kasus ini saling bertemu pada satu titik, yakni penerapan lisensi Creative Commons. Setiap pegiat membebaskan penggunaan ciptaan mereka dengan batasan-batasan yang ditentukan melalui penerapan lisensi Creative Commons. Buku ini penuh dengan saran praktis dan kisah-kisah inspiratif, Made with Creative Commons adalah sebuah buku yang dapat menunjukkan arti berbagi yang sesungguhnya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

VCD Girl
FIKSI

VCD Girl

HAWA, Syamsa

Teknik Pengawetan tanah & air
KONSERVASI AIR

Teknik Pengawetan tanah & air

HARJOAMIJOYO, udobo

International trade and finance : essays in honour of Jan Tinbergen
PERDAGANGAN INTERNASIONAL

International trade and finance : essays in honour of Jan Tinbergen

INTERNATIONAL trade and finance

Research design and methods :  a process approach
RESEARCH METHODS

Research design and methods : a process approach

BORDENS, Kenneth S ; ABBOTT, Bruce B

Reformasi Pelayanan Publik :  Teori, Kebijakan, dan Implementasi
Birokrasi

Reformasi Pelayanan Publik : Teori, Kebijakan, dan Implementasi

Lijan Poltak Sinambela

Tuhan Maha Asyik
FIKSI INDONESIA

Tuhan Maha Asyik

Sujiwo Tejo ; M.N. Kamba

Aku Jadi Tahu : Bentuk
PENDIDIKAN DASAR / BENTUK

Aku Jadi Tahu : Bentuk

DK. Wardhani

Paket Kebijakan Ekonomi Dan Akuntansi Keuangan :  Perspektif Pengembangan UMKM Promosi Ekspor
MIKROEKONOMI / UMKM

Paket Kebijakan Ekonomi Dan Akuntansi Keuangan : Perspektif Pengembangan UMKM Promosi Ekspor

Wayan Rusastra

Wedding Checklist
PERKAWINAN

Wedding Checklist

; Adinto F. Susanto

Kisah-Kisah Shahabiyah :  Mawar-Mawar Padang Pasir
Psikologi Agama

Kisah-Kisah Shahabiyah : Mawar-Mawar Padang Pasir

Irwan Raihan

Menuju Republik Indonesia Serikat

Menuju Republik Indonesia Serikat

Mangunwijaya

Moral sumber pendidikan :  Sebuah formula pendidikan budi pekerti di sekolah/madrasah

Moral sumber pendidikan : Sebuah formula pendidikan budi pekerti di sekolah/madrasah

Mursidin (Pengarang)

Pola hubungan hukum pemberi kerja dan pekerja :  hubungan kerja kemitraan dan keagenan
Hubungan buruh majikan

Pola hubungan hukum pemberi kerja dan pekerja : hubungan kerja kemitraan dan keagenan

Willy Farianto

Ecclesia In Transitu :  Gereja di Tengah Perubahan Zaman
Gereja / Sejarah

Ecclesia In Transitu : Gereja di Tengah Perubahan Zaman

Pakpahan, Binsar (Pengarang) ; Hizkia Anugrah Gunawan (Penyunting) ; Denni Boy Saragih (Pengarang) ; Joas Adiprasetya (Pengarang) ; Linna Gunawan (Pengarang) ; Meitha Sartika (penyunting) ; Nindyo Sasongko (Pengarang) ; Robby Chandra (Pengarang) ; Simon Rachmadi (Pengarang) ; Yusak Soleiman (Penyunting)

Anak terkutuk menjadi babi
Kesusastraan / Campuran

Anak terkutuk menjadi babi

Choirul Wadud (penyunting) ; Fuad Ariyanto (penyunting)