

Homo Deus : masa depan umat manusia
Harari, Yuval Noah (Pengarang) ; Yanto Musthofa (penerjemah) ; Nunung Wiyati (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi : halaman 483-518 ; Judul asli : Homo deus : a brief history of tomorrow ; Pada masa lalu, manusia menaklukkan dunia berkat kemampuan uniknya untuk percaya pada mitos-mitos kolektif tentang dewa, uang, kesetaraan dan kebebasan—seperti dijelaskan dalam buku Sapiens. Dalam buku Homo Deus, Prof. Harari menelaah ke masa depan dan mengeksplorasi bagaimana kekuatan global bergeser: kekuatan utama evolusi—seleksi alam—digantikan oleh teknologi baru tingkat dewa, seperti kecerdasan buatan dan rekayasa genetika. Inilah era Homo deus. Memadukan sains, sejarah, filsafat, dan cabang ilmunya, Prof. Harari menunjukkan visi masa depan yang awalnya tak dapat dipahami tapi kemudian tak terbantahkan: manusia akan kehilangan tak cuma dominasinya atas dunia, tapi juga semuanya. Manusia akan tergantikan oleh mesin;atas nama kebebasan dan individualisme, mitos humanis akan dibuang bak kaset lama yang usang.Seiring Homo sapiens menjadi Homo deus, muncul pertanyaan fundamental: ke mana kita pergi dari sini? Takdir baru apa yang kita jalani? Proyek apa yang harus kita lakukan? Bagaimana kita melindungi planet rapuh ini dan umat manusianya dari kekuatan destruktif kita sendiri? Buku ini mengeksplorasiproyek, impian, dan mimpi buruk yang akan membentuk abad ke-21—dari mengatasi kematian hingga menciptakan kehidupan buatan.Dikupas oleh banyak media massa ternama dunia dan terjual 2 juta kopi hanya dalam tempo setahun sejak pertama terbit pada akhir 2016, buku ini akan mengguncang kesadaran kita ihwal masa depan umat manusia.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Optimalisasi produksi kayu dengan mesin gergaji sudut
SUBANDI

Sejarah Revolusi Nasional
DEKKER, Nyoman

Teknik Hening
WILSON,Paul

100 Pertanyaan Mengenai Menopouse (masa peralihan)
BRAAM, Mebe

Menara cinta : istikharah cinta zalfa
AL FATH, Widuri ; SAPUTRA, Hijrah ; PRASETYA, Adhika

Fun Cican dan Perasaanku : Ketika Cican Bahagia
Wahyu Aditya ; Indah Julianti ; Bahroen

Dataran Tortilla
John Steinbeck (Pengarang)

Kearsipan 1
-

Tip Merawat Tanaman Hias
Tim Redaksi AgroMedia

Mahir kuasai dalam 24 jam administrasi server : buku untuk pemula & lanjut
AMRY R. Dessy (Pengarang)

4 Sekawan The Travelers : Petualangan Ajaib & Menegangkan Melintasi 3 Benua
; Arie Prabawati

The Indonesian table
Elliott, Petty Pandean (Pengarang)

Pergaulan orang-orang Boven Digoel
Mas Marco Kartodikromo (Pengarang)

Komik Next G : pilih-pilih teman
Nisrina Maulida Mumtaz (Pengarang) ; Q-Mix (Ilustrator) ; Dini Marlina (Ilustrator) ; Rony Amdani (Penyunting) ; Wiwit Wijiastuti (Penyunting)
