

Hidup bahagia tanpa keluh kesah
Sirot Fajar (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Manusia senantiasa mengharapkan kehidupan yang baik, sejahtera, dan bahagia. Berbagai cara dilakukan untuk meraihnya. Namun, sering kali jalan untuk mendapatkannya terasa sulit dan berat. Dalam situasi itu, sering kali dada jadi terasa sempit, muncul perasaan putus asa dan berkeluh kesah. Orang mukmin tak layak putus asa dan mengeluh untuk kebahagiaan yang belum dapat diraih. Al-Quran sebagai petunjuk hidup abadi telah memberikan tuntunan yang jelas dan nyata untuk mendapatkan kebahagiaan dan menghalau keluh kesah dan keputusasaan. Tuntunan itu, misalnya, dimulai dari iman atau keyakinan yang benar, bekerja efektif, gemar berbagi, tepat waktu, menjaga kepercayaan, hingga disiplin dalam ibadah. Buku ini tak sekadar memaparkan secara normatif tuntunan-tuntunan tersebut, tetapi juga aplikatif, berdasarkan kisah inspiratif orang-orang bahagia ketika mengamalkannya, baik dari khazanah Islam klasik maupun kekinian. Dipadukan juga dengan pandangan motivator dan ahli pengembangan diri Barat kontemporer, serta sejumlah penemuan ilmiah berkaitan dengan tuntunan di atas.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Blink : Kemampuan Berpikir Tanpa Berpikir
Gladwell, Malcolm ; Alex Tri Kanjtono Widodo (penerjemah)

Cerita Rakyat dari Kalimantan Tengah 2
SETIAWATI, Nani

Chocolate cookies : Intarina Hardiman
INDRIANI ; Intarina Hardiman

Masak seru bareng si tukang masak
PATTIRADJAWANE, Bara ; PALUPI, Alit Tisna (ed.)

Pemeriksaan Fisik Diagnosis Jantung
Constant , Jales ; Santoso Soeroso

Matahari Penerang Angkasa
SUSILO , Bambang Joko

Kamus 3 bahasa Korea - Indonesia - Inggris
Sabrina JASMINE ; WIDIJATI, Utami

Science and technology : Some cases in islamic perspective
SUBANDI ; HUMANISA, Hany Hanita ; KAMSYAH, Adriyani

Ten Ten Series : Its Time to Learn English
GLSONGI

Monograph of Airmas Asri
Imelda Akmal ; Dini Kusumawardhani

One Tractor
Alexander Siy (Pengarang)

Ideologi Partai Politik ; : Antara Kepentingan Partai dan Wong Cilik ;
Ujang Komarudin ; Mustofa

Horeee... Roket Dodi Meluncur Tinggi!
Ajon P.H (Pengarang) ; Bayu Aditya (Pengarang)

Mengenali diri sendiri dan orang lain : Kupas tuntas kepribadian menurut shio, zodiak, bahasa tubuh, inisial nama, dll
-
