JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Alexandria :  jejak sejarah dan peradaban kota keajaiban dunia kuno

Alexandria : jejak sejarah dan peradaban kota keajaiban dunia kuno

Forster, Edward Morgan (Pengarang) ; Adi Toha (penerjemah) ; Nadya Andwiani (editor)

Edisi Cetakan Pertama
Penerbit Jakarta : Pustaka Alvabet, 2022
Deskripsi Fisik 360 halaman. : ilustrasi. ; 20 cm.
ISBN 9786232201361
Subjek Sejarah / Alexandria
Bahasa Indonesia
Call Number 956 FOR a

Tersedia di:

~Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat Dipinjam: 3
Baca di Tempat: 0
Sedang Dipinjam: 0
00006050337
Tersedia
Cikini Umum - Lantai 4 dan Lantai 5
956 FOR a
Storage Umum
00006050338
Tersedia
Cikini Umum - Lantai 4 dan Lantai 5
956 FOR a
Koleksi Umum
00006050343
Tersedia
Cikini Umum - Lantai 4 dan Lantai 5
956 FOR a
Koleksi Umum

Deskripsi

Pada musim gugur 1915, Forster tiba di Alexandria sebagai sukarelawan Palang Merah selama Perang Dunia I. Tercengang dengan kemegahan kota yang baru didatanginya, ia menghabiskan waktu luangnya untuk menjelajahi “keajaiban, kekunoan, dan kompleksitas” kota tersebut. Ia pun terpacu untuk "menghidupkan" kembali Alexandria, kota romantis Alexander Agung, ibu kota Yunani-Romawi Mesir, suar cahaya dan budaya yang dilambangkan oleh Pharos di mana hubungan cinta terkutuk antara Antony dan Cleopatra dimainkan, dan tempat dibangunnya perpustakaan terbesar di dunia yang pernah dikenal. Forster membagi bukunya dalam dua bagian tematis. Pertama perihal sejarah kota yang disusun secara kronologis, mulai era Yunani-Romawi, berlanjut ke periode Kristen, melompat seribu tahun ke masa penaklukan kota oleh orang Arab, berlanjut ke narasi penaklukan Alexandria oleh Turki, dan diakhiri dengan aneksasi kolonial Inggris atas Mesir. Bagian kedua berisi panduan tamasya di kota yang megah tersebut, menjelajahi jalan-jalan yang menghubungkan bangunan-bangunan dan museum-museum, serta mengelilingi dalam dan luar kota nan indah. Merangkai 3.000 tahun sejarah kota peradaban dan ilmu pengetahuan ini, serta dibumbui dengan pengalaman penulis menelusuri kota ini, Forster melukiskan Alexandria dengan sangat rinci, mengabadikan potret kota megah yang menjadi keajaiban dunia pada zaman kuno.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Brookings papers on economic activity: fall 2008
economic—United States

Brookings papers on economic activity: fall 2008

Berkenalan dengan Allah lewat asma'ul husna Ibnu Qayyim al-Jauziyah ; ed. Kuswaidi Syafi'ie ; pen. Agil Zarkasyi, Imam Ghazali dan Saiful Bahri
ASMAUL HUSNA

Berkenalan dengan Allah lewat asma'ul husna Ibnu Qayyim al-Jauziyah ; ed. Kuswaidi Syafi'ie ; pen. Agil Zarkasyi, Imam Ghazali dan Saiful Bahri

AL-JAUZIYAH, Ibnu Qayyim

Doa dan penyembuhan cara Nabi
NABI MUHAMMAD SAW

Doa dan penyembuhan cara Nabi

AL-QAHTHANIY, Sa'id 'Ali bin Wahf ; BURDAH, Ibnu; MARZUKI, A. Choiran

egakan hukum lingkungan. Oleh HAMZAH, A.;
HUKUM LINGKUNGAN;

egakan hukum lingkungan. Oleh HAMZAH, A.;

HAMZAH, A

Manajemen pelayanan pengembangan model konseptual, penerapan Citizen's Charter dan standar pelayanan minimal Ratminto, Atik Septi Winarsih
MANAJEMEN; PELAYANAN

Manajemen pelayanan pengembangan model konseptual, penerapan Citizen's Charter dan standar pelayanan minimal Ratminto, Atik Septi Winarsih

RATMINTO

Hukum Perdata Islam di Indonesia (Studi Kritis Perkembangan Hukum Islam dari Fikih, UU No 1/1974 sampai KHI)
HUKUM PERDATA ISLAM

Hukum Perdata Islam di Indonesia (Studi Kritis Perkembangan Hukum Islam dari Fikih, UU No 1/1974 sampai KHI)

NURUDDIN, Amiur

duktivitas : 7. Oleh TIMPE, A Dale; RUM, Dimas Samudra (penerjemah); BOEDIDARMO, Soesanto (penerjemah);
MANAJEMEN PRODUKSI;

duktivitas : 7. Oleh TIMPE, A Dale; RUM, Dimas Samudra (penerjemah); BOEDIDARMO, Soesanto (penerjemah);

TIMPE, A Dale; RUM, Dimas Samudra (penerjemah); BOEDIDARMO, Soesanto (penerjemah);

Madrasah itu bernama Ibu
ETIKA KELUARGA ISLAM / BUDI PEKERTI

Madrasah itu bernama Ibu

Abdul Cholik

Yogisha X Kenshin :  Kesetiaan MR. X
Fiksi

Yogisha X Kenshin : Kesetiaan MR. X

Faira Ammadea (Pengarang) ; Dessy Harahap (Pengarang)

Buku Pintar Lagu Daerah Indonesia
Lagu daerah

Buku Pintar Lagu Daerah Indonesia

Daru Wijayanti (Pengarang)

Analisis dan interpretasi data :  penelitian kualitatif
Metode Penelitian / Penelitian Kualitatif

Analisis dan interpretasi data : penelitian kualitatif

Ghony, M. Djunaidi (Pengarang) ; Sri Wahyuni (Pengarang) ; Fauzan Alamshur (Pengarang)

Yuk pergi ke stasiun dan bandara :  Mengenal segala hal tentang stasiun dan bandara

Yuk pergi ke stasiun dan bandara : Mengenal segala hal tentang stasiun dan bandara

Kak Aifa (Pengarang)

I'm Carel
fiksi

I'm Carel

Septiana (Pengarang) ; Kirana Putri Ersapranu (Penyunting)

Komposisi Masyarakat Pasar Dan Surat Perintah 21 Mei
Puisi Indonesia / Campuran

Komposisi Masyarakat Pasar Dan Surat Perintah 21 Mei

Kiswondo (Pengarang) ; Mulyadi J. Amalik (Pengarang)

Budidaya tanaman Lee Kwan Yew, Fittonia dan Ficus yang menjanjikan
Budidaya Tanaman Hias

Budidaya tanaman Lee Kwan Yew, Fittonia dan Ficus yang menjanjikan

Irfan Hilmi (Pengarang) ; Tim Elementa (Penyunting)