Mindset islami muslimah milenial
Muyassaroh (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Di era saat ini yang berubah begitu cepat dan penuh dengan problem-problem sosial yang kompleks, Muslimah dituntut untuk tetap menjaga jati diri dan karakternya sebagai hamba Allah yang taat sekaligus menginspirasi orang lain dengan kebaikan, baik melalui pikiran maupun tindakan. Identitasnya sebagai Muslimah tak lantas membuatnya menarik dan menutup diri dari pergaulan, tetapi justru mesti tampil ke depan, ikut berperan aktif menebarkan nilai-nilai islami dan membawa manfaat kepada lebih banyak orang. Dengan gaya tutur reflektif yang menyentuh kalbu, serta kisah-kisah keseharian yang begitu dekat, buku ini memotivasi Muslimah untuk berperan aktif. Diawali dengan meneguhkan mindset islami dalam diri, yakni pola pikir yang dilandaskan pada nilai-nilai luhur Islam, lalu berkomitmen di jalan lurus berdasarkan ajaran-ajaran Allah, hingga menciptakan perubahan sosial yang nyata. Inilah jalan Muslimah untuk meraih cinta Allah. Buku ini menegaskan bahwa Muslimah harus bangga dengan identitasnya. Namun, lebih dari itu ia harus bisa ikut membantu menyelesaikan krisis sosial akibat makin jauhnya manusia dari nilai-nilai luhur agama.
Ulasan
Buku Terkait
Kumpulan kisah motivasi anak : bapak pesawat
Aghesti Wira Sudati (Pengarang) ; Muyassaroh (Pengarang) ; Musrifah (Pengarang) ; Ai Imas Mustikawati (Pengarang) ; Titi Haryati Abbas (Pengarang) ; Ari Nur Cahyaningrum (Pengarang) ; Muhammad Arif Saelan (Pengarang) ; Eti Daniastuti (Pengarang) ; Riska Gantari (Ilustrator)
Kumpulan Kisah Pangeran dan Putri Kerajaan Islam : Pembentuk Akhlak Mulia Anak
Muyassaroh (Pengarang)
Tenangkan hatimu, sertakan Allah di setiap langkahmu
Muyassaroh (Pengarang) ; Puput Alvia (Penyunting)
Buku Rekomendasi Lainnya
Klasifikasi Kandungan Al-Qur'an Jilid II
Choiruddin Hadhiri SP ; Tim GIP
Logika filsafat berfikir
PUJAWIYATNA, I.R
Neraca tanah air
Pengamen Cilik
Bambang Joko Susilo ; editor: Dadan Ramadhan
Etika pelayan gereja : peran moral dan tanggung jawab etis pelayan gereja
TRULL, Joe E. ; RAHARDJO, N. Susilo ; CARTER, James E.
MALAM bencana 1965 : dalam belitan krisis nasional
ABDULLAH, Taufik
Dua Sisi : Salesman vs Konsumen (Biar Cinta Tak Bertepuk Sebelah Tangan)
Amin Maulana ; Dodi Mawardi, (penulis pendamping)
Jungle Animals
Kindersley, Dorling (Pengarang) ; Arpita Nath i (editor)
Special Song For Kids - Sunday School Song 1
Yusak I. Suryana ; Yusak I.Suryana
Fun For Kids: Lautan Susu Cokelat : SD Usia 4-8 Tahun
-
1000 Tahun KuMenanti
Marga T
Sepasang mata yang mencuri
Tika Putri Nuraini (Pengarang)
Balinese gardens
Warren, William (Pengarang)
Lepaskan Pisau dari Lehermu
Ajis Sukriyadi (Pengarang)