JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Etika publik :  untuk integritas pejabat publik dan politisi

Etika publik : untuk integritas pejabat publik dan politisi

Haryatmoko (Pengarang)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2011
Deskripsi Fisik 271 halaman : Illus ; 24 cm.
ISBN 9789792272062
Subjek Akuntabilitas pemerintah / Indonesia / Etika politik / Indonesia / Pejabat publik / indonesia
Bahasa Indonesia
Call Number 172 HAR e

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Etika publik berawal dari keprihatinan terhadap pelayanan publik yang buruk karena konflik kepentingan dan korupsi.Berbagai upaya perbaikan birokrasi dan organisasi politik telah dilakukan. Komisi-komisi dibentuk, pejabat-pejabat diganti, tetapi korupsi tidak kunjung surut dan pelayanan publik memburuk. Ketika perbaikan birokrasi dan pengetatan pengawasan dilakukan tetapi korupsi tetap merajalela, berarti kesalahan berada dalam sistem organisasi itu sendiri. Hal krusial yang perlu dilakukan adalah mengubah sistem organisasi dengan mengintegrasikan etika publik ke dalam organisasi pelayanan publik. Etika publik tidak hanya menekankan kode etik atau norma, namun juga dimensi reflektifnya. Etika publik akan membantu para pejabat dan politisi dalam mempertimbangkan pilihan sarana kebijakan publik dan sekaligus alat evaluasi yang memperhitungkan konsekuensi etisnya. Karena itu, fokus diarahkan pada modalitas etika, yaitu bagaimana menjembatani jurang antara norma moral (apa yang seharusnya dilakukan) dan tindakan faktual. Keprihatinan etika publik pada modalitas inilah yang membedakannya dari ajaran-ajaran saleh atau moral yang lain. "Ketika pejabat publik bahkan tidak mampu memisahkan dengan tegas dan jelas antara wilayah publik dan wilayah pribadi, maka etika publik menjadi sangat relevan untuk diajarkan. Contohnya: tindakan menguak kemacetan dengan paksa demi kenyamanan pribadi, menetapkan hubungan aktif antara penguasaan anggaran dan kesejahteraan pribadi atau kelompok, membuat keputusan segera demi keselamatan diri semata, berkolusi demi komisi, dan bahkan ketidakpahaman atau ketidakpedulian terhadap makna dan cara menghindari benturan kepentingan. Itu semua berkorelasi negatif terhadap mutu pelayanan publik, karena bukan saja karena mereka tidak menghayati etika publik, mereka bahkan tidak tahu etika publik. Semuanya berpulang pada keteladanan para pemimpin, karena mustahil rakyat meneladani para pemimpin." ;

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Wild Half #7
KOMIK

Wild Half #7

ASAMI, Yuko ; Faira Amadea ; Nining

Bulu Tangkis :  Petunjuk Praktis Untuk Pemula Dan Lanjut
Bulu Tangkis

Bulu Tangkis : Petunjuk Praktis Untuk Pemula Dan Lanjut

GRICE, Tony ; Eri Desmarini Nasution

Principles of risk management and insurance
INSURANCE = ASURANSI ; RISK MANAGEMENT = MANAJEMEN RESIKO

Principles of risk management and insurance

REJDA, George E.

Buku sakti pemograman PHP
KOMPUTER, PEMROGRAMAN

Buku sakti pemograman PHP

WINARNO, Edy ; ZAKI, Ali ; SMITDEV Community

The Next generation of women leaders :  Apa yang anda butuhkan untuk memimpin tetapi tidak anda pelajari di sekolah bisnis
MANAJEMEN EKSEKUTIF

The Next generation of women leaders : Apa yang anda butuhkan untuk memimpin tetapi tidak anda pelajari di sekolah bisnis

REZVANI, Selena ; REZA W, Fabiola

Virus maut dari selatan
KOMIK

Virus maut dari selatan

FIGHTMAN, Koko ; ADRIYANTO, Fajar ; DEWI, Shearly Chintya

3 in 1 of personality test :  who am i (gali potensi tuk raih prestasi)
KARAKTER / WATAK

3 in 1 of personality test : who am i (gali potensi tuk raih prestasi)

Nurul Chomaria

Keterampilan dari kain pita
Keterampilan Tangan

Keterampilan dari kain pita

Kustiyanti (Pengarang) ; Alvianisa (penulis) ; Daru Wijayanti (Pemeriksa aksara) ; Rustam (tata letak) ; Ardie (kulit muka)

Kombinasi warna motif sulam dan bordir
BORDIR / SULAM

Kombinasi warna motif sulam dan bordir

Tim Karima

Akuntansi Keuangan Lanjutan, Edisi 6 :  Buku 2
Akuntansi

Akuntansi Keuangan Lanjutan, Edisi 6 : Buku 2

; Lembke, Valden C.

Kisah man dogol
Bacaan kanak/kanak

Kisah man dogol

Subari, Muh ; Sutianingsih (editor) ; Agus Safitri (penata letak, ilustrator, dan perancang sampul)

Mukjizat para Nabi : Nabi Yusuf, Nabi Ayyub, Nabi Syu'aib, Nabi Musa, Nabi Harun
Mukjizat

Mukjizat para Nabi : Nabi Yusuf, Nabi Ayyub, Nabi Syu'aib, Nabi Musa, Nabi Harun

Hafez Achda (pengarang) ; Herna Selvia (penyunting) ; Trian Lesmana (penyunting) ; Gina Rizky (penyunting)

The last firehawk :  the whispering oak
Fiksi Inggris / Kumpulan Cerpen

The last firehawk : the whispering oak

Katrina Charman (Pengarang) ; Jeremy Norton (Ilustrator)

The ink black heart
Fiksi Inggris

The ink black heart

Galbraith, Robert (Pengarang)

El Testigo :  memorias del Conflicto Armado Colombiano en el Lente y la Voz de Jesus Abad Colorado
Sejarah Kolombia / Konflik sosial/ Kolombia

El Testigo : memorias del Conflicto Armado Colombiano en el Lente y la Voz de Jesus Abad Colorado

Colorado, Jesus Abad (Pengarang) ; Ibarra, Maria Belen Saez de (Penyunting)