JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Teknik pemrograman CNC bubut dan freis (CNC lathe and CNC miling machine programming)

Teknik pemrograman CNC bubut dan freis (CNC lathe and CNC miling machine programming)

Dalmasius Ganjar Subagio (Pengarang)

Edisi -
Penerbit Jakarta : LIPI Press, 2008; © 2008 Indonesian Institute of Science - LIPI
Deskripsi Fisik xiv, 87 halaman : ilustrasi ; 21 cm
ISBN 9789797992811
Subjek Mesin bubut / Pemrograman CNC / Mesin Freis
Bahasa Indonesia
Call Number 621.94 DAL t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Baca di tempat: 3

Deskripsi

bibliografi: halaman 87 ; Buku ini berisikan tentang bagaimana proses permesinan dengan menggunakan mesin Bubut CNC dan mesin Freis CNC. Mesin CNC (Computer Numerical Control) merupakan mesin yang tergolong canggih pada saat ini, sehingga dibutuhkan penguasaan dalam pengoperasian mesin tersebut. Mesin ini hanya akan melakukan perintah kerja apabila diperintahkan oleh kode-kode standar yang biasa digunakan yaitu kode G dan Kode M. Dalam buku ini dibahas beberapa teknik sebelum mengoperasikan mesin CNC, di antaranya adalah Teknik seting benda kerja terhadap pahat untuk menentukan referensi pada saat akan mulai bekerja baik pada mesin Bubut CNC maupun pada mesin Freis CNC, Pengenalan Bentuk Program pada mesin Bubut CNC dan mesin Freis CNC, Teknik Pembuatan Program pada mesin Bubut CNC dan mesin Freis CNC, Contoh Program pada mesin Bubut CNC dan mesin Freis CNC, Latihan membuat program pada mesin Bubut CNC dan mesin Freis CNC. Buku ini efektif untuk pembelajaran awal baik di sekolah ataupun di Industri permesinan, karena isi dari buku ini kebanyakan hasil dari pengalaman penulis di lapangan dalam mengoperasikan mesin CNC. Di samping itu, buku ini dilengkapi dengan beberapa gambar, tabel, sebagian dari kode-kode yang sering digunakan dalam membuat program serta contoh-contoh program yang dapat langsung diaplikasikan pada mesin CNC sehingga mudah untuk dipahami

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Controllership :  Tugas Akuntan Manajemen
AKUNTANSI/MANAJEMEN

Controllership : Tugas Akuntan Manajemen

WILSON, James D ; John B. Campbell ; Tjuntjun FenixTJ ; Gunawan Hutauruk

Saat untuk Bicara :  anekdot-anekdot
ANEKDOT, SATIR

Saat untuk Bicara : anekdot-anekdot

Syirazi, Sa'di Syaikh ; Hazil Tanzil

Bahasa Mandarin 1 : Sekolah Dasar Kelas I
BAHASA MANDARIN

Bahasa Mandarin 1 : Sekolah Dasar Kelas I

CUNG, Mei Ciao

Pelabuhan terakhir
Fiksi Indonesia

Pelabuhan terakhir

Roidah ; Penyunting, Sani Nurlatifah ; Penyunting, Hijrah Saputra ; Penyunting, Adhika Prasetya Kusharsanto

Baduy, Real Green Living :  Suku Pedalamam Banten Indonesia
ORANG BADUY

Baduy, Real Green Living : Suku Pedalamam Banten Indonesia

PRIHATIN, Iwan Tega ; TOMIN, Agus

Aktivitas Disney : sleeping beauty. Persahabatan
PENDIDIKAN DASAR

Aktivitas Disney : sleeping beauty. Persahabatan

DISNEY

Aku Pintar dengan Bermain
aktivitas / bermain

Aku Pintar dengan Bermain

Rosalia Destarisa (Pengarang)

Cara Pintar Merawat Sendiri Mobil Bekas
Mobil / Reparasi

Cara Pintar Merawat Sendiri Mobil Bekas

Terry P (Pengarang)

Mi'rojul Mukminin :  Mukjizat Shalat Dhuha
Agama Islam

Mi'rojul Mukminin : Mukjizat Shalat Dhuha

Khalilurrahman Al Mahfani

Akhirnya berbahagia
Fiksi

Akhirnya berbahagia

Susilomurni B.D. (Pengarang)

Menanti kehancuran Amerika & Eropa :  kajian analitik sosial-empiris-futuristik tentang kehancuran barat di akhir zaman dan kembalinya khilafah rasyidah menurut konsep nubuwah
Islam

Menanti kehancuran Amerika & Eropa : kajian analitik sosial-empiris-futuristik tentang kehancuran barat di akhir zaman dan kembalinya khilafah rasyidah menurut konsep nubuwah

Al-Adnani, Abu Fatiah (Pengarang) ; Kelompok Telaah Kitab Ar-Risalah (Pengarang)

You don't need to be loved by everyone
Motivasi

You don't need to be loved by everyone

Lee Pyeong (Pengarang) ; Dwita Rizki Nientyas (Penyunting) ; Rani Andriani Koswara (Penyunting)

Komik sains plants vs zombies :  warisan dunia
Komik Sains / Petualangan

Komik sains plants vs zombies : warisan dunia

Xiao Jiang Nan (Pengarang) ; Linda (Penerjemah) ; Febriani (Penyunting)

Build the life you want :  the art and science of getting happier
Psikologi terapan / kebahagiaan / kesuksesan

Build the life you want : the art and science of getting happier

Brooks, Arthur C. (Pengarang) ; Winfrey, Oprah (Pengarang)

Yang katanya cemara
Pengembangan diri

Yang katanya cemara

Vania Winola (Pengarang) ; Intan Apriani (Penyunting) ; Raden Dion (Ilustrator) ; Vania Winola (Ilustrator)