Penyelamatan kawasan Danau Toba : manifestasi etika kristen terhadap lingkungan hidup
Simandjorang, Wilmar Eliaser (Pengarang) ; Simandjorang, Bonataon Maruli Timothy Vincent (Pengarang) ; Simanjuntak, Pahala (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Meskipun menyandang sebagai Destinasi Wisata Super Prioritas dan UNESCO Global Geopark, selama enam dekade terakhir permukaan air Danau Toba menurun secara signifikan. Berdasarkan data, penurunan permukaan air Danau Toba itu terjadi dari tahun ke tahun. Jika merujuk laporan Bank Dunia, kondisi lingkungan Danau Toba sudah sangat parah akibat berbagai faktor. Buku ini mendalami akar permasalahan yang dihadapi Kawasan Danau Toba (KDT), secara khusus dari sudut pandang teologi Kristen dengan tinjauan Etika Lingkungan Kristen sebagai bagian dari bidang studi Teologi Sistematika. Tinjauan teologi Kristen itu dikaitkan dengan upaya dan solusi alternatif terbaik dalam memelihara keutuhan ciptaan sebagai bagian integral dari panggilan gereja untuk aktif mengelola, merawat, serta mengonservasi KDT, yaitu kehidupan berkelanjutan yang dapat dinikmati generasi sekarang dan mendatang.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Nabi Yusuf kisah nabi yang paling indah
KHAN, Saniyasnian ; Salim, Agus ; Tri Wagiyati
English for business negotiation and administration
UDOYONO, Bambang ; PARAMITASARI, Astrida
Handbook of the biology of aging
HANDBOOK of the biology of aging
Cinta tanpa warna
Kartika Sari ; Kartika Sari
Tembok besar ( the great wall ) China melawan Dunia 1000 SM - 2000 Julia Lovell ; alih bahasa Prisca Delima
LOVELL, Julia
Arjunawiwaha : transformasi teks Jawa kuno lewat tanggapan dan penciptaan di lingkungan sastra Jawa
I. Kuntara Wiryamartana
International commercial law
MO, John
Mendadak Hemat Saat Kepepet
Budi Raharjo ; Fatya Permata Anbiya
Djoeroe Masak: Jenang Bukan Dodol
; Ferrial Pondrafi
Biru & mimpi kita : tentang kisah yang masih sama
Gaung Kosong (Pengarang) ; Olive Hateem (Penyunting)
Pemikiran ulama dayah aceh
Teungku H. M. Daud Zamzami (Pengarang)
Aku bisa hafalan surah pendek : untuk TPA/TPQ tahun 2 (kelas B)
Bachtiar Effendie, Muh. (Pengarang)
Ramayana
Purushottama Lal (Pengarang)
Benang raja : menyimpul keelokan batik pesisir
Hartono Sumarsono (Pengarang) ; Helen Ishwara (Pengarang) ; L.R. Supriyapto Yahya (Pengarang) ; Xenia Moeis (Pengarang)