Manajemen perpustakaan penerapan TQM dan CRM
Elva Rahmah (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi halaman 191 ; Manajemen Perpustakaan Penerapan TQM dan CRM yang merupakan salah satu buku ajar yang ditujukan untuk menunjang perkuliahan di Program Studi Perpustakaan dan Ilmu Informasi. Selain itu, buku ajar ini membantu para mahasiswa untuk memahami konsep manajemen perpustakaan secara Iebih komprehensif. Namun, ilmu ini juga sangat bermanfaat bagi mahasiswa bidang lain yang berminat pada masalah aplikasi teori dalam konteks perpustakaan, para praktisi perpustakaan dan para pustakawan profesional. Buku Manajemen Perpustakaan Penerapan TQM dan CRM ini bermanfaat bagi mahasiswa yang sedang mempelajari pengelolaan perpustakaan secara menyeluruh. Manajemen Perpustakaan merupakan salah satu subsistem di dalam manajemen sehingga prinsip dan perkembangan ilmu manajemen akan sangat mempengaruhi pengelolaan perpustakaan.