JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Towards halal :  dinamika regulasi produk halal di Indonesia

Towards halal : dinamika regulasi produk halal di Indonesia

Siti Nur Azizah (Pengarang) ; Reza Sukma Nugraha (Penyunting)

Edisi cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Mizan, 2022; © Siti Nur Azizah, 2022
Deskripsi Fisik xxviii, 211 halaman : ilustrasi ; 23 cm
ISBN 9786024412814
Subjek Produk Halal dan Haram
Bahasa Indonesia
Call Number 297.39 SIT t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Negara dengan kinerja ekspor-impor cukup tinggi plus berpenduduk mayoritas muslim seperti Indonesia, tentunya memiliki ketentuan khusu menganai labelisasi dan sertifikasi halal yang mencakup bermacam sektor. Mulai dari makanan, fashion, hingga pariwisata. Melalui buku ini, penulis menguraikan perjalanan regulasi labelisasi dan sertifikasi halal di Indonesia dengan begitu mendalam. Sehingga, pembaca bisa mengetahui bagaiaman regulasi itu dibuat dan sejauh mana pengaruhnya terhadap kualitas produk yang seama ini mereka konsumsi.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!