Otonomi daerah dan daerah otonom

Otonomi daerah dan daerah otonom

Widjaja, H.A.W. (Pengarang)

Pemerintah Daerah -- Otonomi Daerah
Detil Buku
Edisi edisi kesatu, cetakan kesembilan
Penerbit Depok : Rajawali Pers, 2019; © 2022, pada penulis
Deskripsi Fisik x, 450 halaman ; 21 cm
ISBN 9789794218747
Subjek Pemerintah Daerah -- Otonomi Daerah
Bahasa Indonesia
Call Number 352.14 WID o
Deskripsi
Otonomi daerah adalah kewenangan daerah otonom untuk mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat menurut prakarsa sendiri berdasarkan aspirasi masyarakat sesuai dengan peraturan undang-undang, yakni Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999. Sementara itu yang dimaksudkan dengan daerah otonom merupakan kesatuan masyarakat hukum yang mempunyai batas daerah tertentu yang berwenang mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat menurut prakarsa sendiri berdasarkan aspirasi masyarakat dalam ikatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta - Cikini Dapat dipinjam: 3