

Kriminalisasi trading in influence : (urgensi dan pengaturannya di berbagai negara)
Adam Ilyas (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Perdagangan pengaruh (Trading in influence) dalam Pasal 18 United Nation Convention Against Corruption (UNCAC) sebenarnya telah dikategorikan sebagai sebuah bentuk korupsi. Namun demikian, konvensi tersebut tidak dapat diterapkan dalam penegakan hukum khususnya dalam penyidikan, penuntutan atau dakwaan di pengadilan karena pengaturan dalam konvensi tersebut baru sebatas perbuatan yang dilarang tanpa disertai dengan sanksi pidana. Oleh karenanya untuk dapat dikatakan sebagai tindak pidana, bentuk korupsi trading in influence yang diatur dalam United Nations Convention Against Corruption (UNCAC) haruslah diatur dalam hukum nasional setiap negara yang meratifikasi, termasuk Indonesia. Buku ini secara komprehensif membahas empat hal, yakni: Pertama, mengenal konsep dasar kebijakan hukum pidana dan tindak pidana korupsi. Kedua, mengenal urgensi mengkriminalisasikan perbuatan memperdagangkan pengaruh (Trading in Influence) di Indonesia. Ketiga, membahas mengenal pengaturan perdagangan pengaruh (Trading in Influence) pada beberapa negara yang telah mengatur dalam hukum positifnya sebagai bahan pertimbangan pengaturannya (kriminalisasi) di Indonesia. Keempat, membahas letak pengaturan serta usulan rumusan pasal Trading in Influence jika kemudian akan diatur di Indonesia.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Cahaya maha cahaya : kumpulan sajak
Emha Ainun Nadjib

Khasiat Madu dalam Al Qur'an dan Sunnah
Al JAMILI,Sayyid

Konstruksi perabot kayu
KRISTIANTO, M Gani

Mengatasi Permasalahan Bertanam Cabai Final Prajnanta
PRAJNANTA,Final

Perencanaan inventarisasi hutan
SETIONO, Agus

Ulama Perempuan Indonesia
BURHANUDDIN, Jajat

Aneka kreasi boks hias
NONIE ; ARI, Fransiska

Management control systems
Anthony, Robert N ; Vijay Govindarajan

Yakinlah, dosa pasti diampuni : sepuluh amalan pelebur dosa
AL-QARNI, Aidh ; INDRAYADI, Yodi ; JUNAIDI A., Ibnu

Hilang
Nawang Nidlo Titisari ; Juliagar R.N

Fikih akbar : prinsip-prinsip teologis islam rahmatan lil 'alamin
Hamim Ilyas (Pengarang)

Markas tiga petualang
Antariksawan Jusuf (Pengarang) ; Nur Holipah (Penerjemah)

Natal dan paskah : perayaan liturgis dalam dua lingkaran
Suryanugraha, C.H. ; Erdian (editor) ; Galih Artanto (ilustrator)

Retorika modern : pendekatan praktis berbicara di depan publik
Jalaluddin Rakhmat (Pengarang) ; Rema Karyanti Soenendar (Pengarang)
