Pendidikan kewarganegaraan untuk pendidikan tinggi

Pendidikan kewarganegaraan untuk pendidikan tinggi

Ujang Charda S (Pengarang)

Kewarganegaraan
Detil Buku
Edisi edisi kesatu; cetakan ketiga
Penerbit Depok : Rajawali Pers, 2022; © 2018, pada penulis
Deskripsi Fisik xii, 338 halaman ; 23 cm
ISBN 9786024252793
Subjek Kewarganegaraan
Bahasa Indonesia
Call Number 323.6 UJA p
Deskripsi
bibliografi halaman 311 ; Pendidikan kewarganegaraan merupakan pelajaran yang penting. Melalui pendidikan kewarganegaraan, bangsa ini dapat mempersiapkan generasi muda untuk mengambil peran dan tanggung jawab sebagai warga negara. Sadar akan hak dan kewajiban sebagai warga negara, menghargai kemajemukan, berpartisipasi positif bagi kemajuan bangsa, cinta tanah air, dan berbagai lainnya dapat diajarkan melalui pendidikan kewarganegaraan sehingga di masa datang setiap insan di negara ini betul-betul menjadi warga negara yang diharapkan.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta - Cikini Dapat dipinjam: 3