JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Qolbu & sifat-sifatnya

Qolbu & sifat-sifatnya

Susilawati Susmono (Pengarang)

Sufisme, Tasawuf
Edisi Cetakan pertama, September 2006
Penerbit Jakarta : Yayasan Riyadhatul Ihsan, 2006; ©2006 Hak Cipta - Susilawati Susmono
Deskripsi Fisik ix, 60 halaman ; 21 cm
ISBN 978151772X
Subjek Sufisme, Tasawuf
Bahasa Indonesia
Call Number KC/297.4 SUS q

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Buku Qolbu dan Sifat-sifatnya adalah buku karya Ibu Susilawati Susmono yang ke-16 (Enam Belas) dan menjadi buku kurikulum tambahan di Lembaga Pendidikan Tinggi Ilmu Tauhid Tunas Sejati dan ISAQ Education Center. Buku ini menguraikan makna Qolbu dan sifat-sifatnya serta mengajak kita untuk memahami peranan Qolbu dalam kehidupan kita. Qolbu merupakan pertemuan antara samudera lahir dan bathin. Dengan memahami Qolbu, kita akan mampu mendengar hati nurani kita dalam menyelesaikan berbagai masalah kehidupan yang terkait dengan tugas kita sebagai khalifah di muka bumi.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!