Terapi penyembuhan diri dari khazanah Al-Qur'an dan sunnah Rasulullah SAW : mengharmonikan tauhid dalam hati dan pikiran
Edi AH. Iyubenu (Pengarang) ; Rusdianto (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Mengapa aku begitu mudah sobek hatinya, perasaannya, hidupnya di hadapan pelbagai dinamika hidup sehari-hari? Padahal, begitu ruah lagi limpah di dalam al-Qur'an, juga sunnah Nabi Muhammad Saw, keterangan-keterangan jelas perihal diteguhkanNya hati seorang mukmin dan muslim-"la khaufun 'alaihim wala hum yahzanun, tiada rasa takut dan sedih dalam hidupnya"? Ada apa denganku (hatinya, pikirannya, perilakunya), bagaimana seyogianya aku menyembuhkan diriku agar aku bisa kembali kepada fitrah jiwa yang teguh sang mukmin dan muslim? Buku ini menyajikan kajian ilmu dengan luas dan mendalam terhadap khazanah al-Qur'an dan sunnah Nabi Muhammad Saw perihal problem umum mental (batin, rohani) manusia mutakhir yang gampang dikoyak kecewa, duka, dan murka. Kegelisahan-Kegelisahan pun meruahkan bandang ketakbahagiaan, ditambah dera panjang angan-angan yang berlesatan tak keruan, pelan demi pelan semakin mengempaskan hidup ke liang nirmakna. Hidup terasa begitu kosong dan murung, bahkan acap merajalela di antara deret material dan intelektual yang gemilang. Jika Anda bertakdir berjumpa buku tebal ini, mohon bersabar dan bertekun membacanya secara berurutan, tidak lompat-lompat, insya Allah akan terdulang utuh khazanah ilmu yang mantap secara naqli (sumber spiritual) dan aqli (analisis rasional dan kontekstualisasinya), yang menggali dengan detail ajaran-ajaran spiritual dan amaliah al-Qur'an dan sunnah Nabi Saw bagi usaha meraih hidup yang seyogianya menenangkan dan menyenangkan. Bismillah, bisa. ; Indeks : halaman 367-378
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
AL QURTHUBI,Abdullah Muhammad bin Farj Al Maliki
Masalah bahasa yang dapat anda atasi sendiri
MOELIONO, Anton M
Trapped in the river
Tim Kiddibird
Matematika yang menyenangkan : menentukan titik dan posisi
King, Andrew ; Didik Djunaedi (penerjemah) ; Titiek Tri Indrijaningsih (editor)
Kelas Lima Di St. Clare
Blyton Enid ; Agus Setiadi
27 Cara Menangani Emosi Anak
; Kak Imam ; Tim Luxima
Gajah dan Raja Abrahah
Irfan Amalee
Mengenal Alat Transportasi
-
Membuat Gambar Real dan Abstrak dengan Photoshop CS4
-
Nabi - nabi palsu & para penyesat umat
-
Sassy baby's abc
-
Race and ethnicty in the united states : An institunional approach
William velez (Pengarang)
Rosa and the daring dog : a puppy in need a message of hope
Megan Rix (Pengarang)
Eco-Gardening : essential know-how and expert advice for gardening success
Allaway, Zia ; Vowles, Diana (editor)