Pokok-pokok dan sistem pemerintahan desa (teori, regulasi, dan implementasi)
Muhamad Mu'iz Raharjo (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
bibliografi halaman 431 ; Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal usul, dan/atau hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Pemerintahan desa yang merupakan penyelenggaraan urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia, menjadi fokus dan penentu untuk melaksanakan penyelenggaraan pemerintahan desa, pelaksanaan pembangunan desa, pembinaan kemasyarakat desa, pemberdayaan masyarakat desa serta penanggulangan bencana, keadaan darurat dan mendesak desa. Oleh karena itu, diperlukan kemauan dan pemahaman yang benar dari semua unsur terkait untuk membentuk pemerintahan desa yang profesional, efisien dan efektif, terbuka, serta bertanggung jawab, meningkatkan pelayanan publik bagi warga masyarakat desa. Hal tersebut menjadi penting untuk mempercepat perwujudan kesejahteraan umum dan memperkuat masyarakat desa sebagai subjek pembangunan desa guna menuju masyarakat desa yang adil, makmur, dan sejahtera.
Ulasan
Buku Terkait
Manajemen pelayanan publik
Muhamad Mu'iz Raharjo (Pengarang) ; Icuk R.B (Pengarang) ; Tarmizi (Pengarang)
Kepemimpinan kepala desa
Muhamad Mu'iz Raharjo (Pengarang) ; Tarmizi (Penyunting)
Pengelolaan dana desa
Muhamad Mu'iz Raharjo (Pengarang) ; Tarmizi (Penyunting)
Sistem dan administrasi pemerintahan daerah : teori, regulasi dan implementasi
Muhamad Mu'iz Raharjo (Pengarang) ; Muhadam Labolo (Pengarang) ; Djohermansyah Djohan (Pengarang) ; Yayat Sri Hayati (Penyunting)
Buku Rekomendasi Lainnya
Kumpulan wawancara Siti Fadilah Supari : berkiblat kata hati menggeser tapal batas dunia
BARI, Syaiful
Mengenal Tumbuhan
WARDHANA, Eka
Tafsir Fi Zhilalil Qur'an di Bawah Naungan Al-Qur'an(Surah Ash-Shaaffaat 102-Al-Hujuraat) Jil. 10
QUTHB, Sayyid
Ayo Mari Kita Bermain
MATSUDA, Motoko ; SAHDU, Dudung ; LARASATI, Attila ; PANDOYO, Kresno
Metafora dalam cinta
SYUMAN, Arya Yudistira
Amazing Islamic Ornaments
Angga Priatna ; Oki Riandi ; Seno Teguh Pribadi
Buku Pintar Agama Islam : Edisi yang Disempurnakan dengan Khat Arab
Syamsul Rijal Hamid (Pengarang) ; Saibani
Urban Farming Ala Indonesia Berkebun
Indonesia Berkebun ; Nofiandi
Allegiant
; Nur Aini ; Indira Briantri Asni ; Esti Budihabsari
Ensiklopedia pahala : Mengaji hadis-hadis motivasional agar semakin terdorong untuk beramal
Ilya Ali Ubaid
Ensiklopedia Sains Islami Jilid 9 : Sosiologi
-
Energi positif
Dino patti djalal (Penyunting)
Seni diet bahagia ala Hiromi Shinya : mitos dan fakta the miracle of enzyme
Hiromi Shinya (Pengarang) ; Winny Pasetyowati (penerjemah)
Tuhan yang berpikir : sebuah risalah metafisika
Dedy Ibmar (Pengarang)