JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Mudah dan asyik belajar membaca untuk anak

Mudah dan asyik belajar membaca untuk anak

DEWANTI, N. (Pengarang) ; Lutfi (Penyunting)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Cerdas Interaktif, 2018
Deskripsi Fisik ii + 62 Halaman : ilustrasi berwarna ; 30 cm
ISBN 9789797885717
Subjek Belajar Membaca
Bahasa Indonesia
Call Number A/372.4 DEW m

Tersedia di:

~Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat Dipinjam: 0
Baca di Tempat: 4
Sedang Dipinjam: 0
00006157035
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI ANAK UTARA - Koleksi Anak Lantai 2
A/372.4 DEW m
Koleksi Anak 0-6 Tahun
00006157036
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI ANAK UTARA - Koleksi Anak Lantai 2
A/372.4 DEW m
Koleksi Anak 0-6 Tahun
00006157041
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI ANAK UTARA - Koleksi Anak Lantai 2
A/372.4 DEW m
Koleksi Anak 0-6 Tahun
00006157046
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI TANDON UTARA - Lantai Dua
A/372.4 DEW m
Koleksi Anak 0-6 Tahun

Deskripsi

Membaca termasuk kemampuan dasar yang harus dikuasai anak. Kegiatan membaca haruslah menyenangkan. Bila tidak, sang buah hati akan enggan belajar. Buku ini tepat diberikan kepada anak usia 4—6 tahun karena disajikan secara bertahap, mulai dari pengenalan huruf, kata, dan, kalimat. Selain itu, ada beberapa latihan yang bertujuan untuk melatih kecerdasan anak. Materinya sederhana dan sistematis, sehingga diharapkan menjadi teman bermain. Sangat dianjurkan untuk orangtua, dampingi anak ketika belajar agar terjadi interaksi positif dan dapat mengatasi dengan cepat permasalahan yang dialami sang buah hati. Selamat belajar! • Mengenal huruf kapital dan huruf kecil, serta pengenalan huruf konsonan dan vokal • Mengenal suku kata dua huruf konsonan-vokal • Mengenal suku kata tiga huruf konsonan-vokal-konsonan • Mengenalkan suku kata bunyi –ng, -ny, dan suku kata campuran konsonankonsonan- vokal • Permainan huruf dan suku kata sebagai latihan anak • Mengenal beragam kata dari suku kata yang telah dibaca • Membaca kalimat yang terdiri dari pilihan kata-kata dalam latihan • Mengenalkan sesuatu dengan mengisi huruf-huruf yang hilang dengan melihat gambar • Membaca cerita sebagai hasil latihan

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!