JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Pengembalian aset hasil kejahatan :  dalam perspektif rezim anti pencucian uang

Pengembalian aset hasil kejahatan : dalam perspektif rezim anti pencucian uang

Roberts Kennedy (Pengarang)

Edisi edisi pertama; cetakan kedua
Penerbit Depok : Rajawali Pers, 2019
Deskripsi Fisik xvi, 212 halaman ; 23 cm
ISBN 9786024252670
Subjek Kejahatan
Bahasa Indonesia
Call Number 364 ROB p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

bibliografi halaman 199 ; Pendidikan Luar Negeri ke Belanda, terkait Financial Criminal Investigation thn 2008. Dilingkungan kerja Kepolisian RI, Penulis pernah menjabat sebagai Kapuskodal Ops Polres Kampar Polda Riau, Kapuskodal Ops Polresta Pekan Baru Polda Riau, Kasat A Dit IPP Polda Papua, Waka Polres Fakfak Polda Papua,Waka Polresta Jayapura Polda Papua, Kapolres Keerom Polda Papua, Kasub Bid Paminal Bid Propam Polda Sumut, Kapolres Labuhan Batu Polda Sumut, dan Wdir Intelkam Polda Kepri. Sekarang Menjabat Sebagai Dir Intelkam Polda Sumbar. Tanda jasa yang pernah diraih antara lain : Satyalencana Kesetiaan VIII, Satyalencana Kesetiaan XVI, Satyalencana Kesetiaan XXIV, Satyalencana Dwidya Sista, Satyalencana Dharma nusa, Satyalencana Karya Bakti, Satyalencana Bakti Nusa, Satyalencana Ksatria Bhayangkara, Satyalencana Ops Kepolisian dan Satyalencana Jana Utama.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!