Welfare state vs globalisasi : gagasan negara kesejahteraan di Indonesia
I Dewa Gede Palguna (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
bibliografi halaman 237 ; Buku ini merupakan perkenalan awal tentang gagasan kesejahteraan yang tak dapat dilepaskan dari keberadaan hukum administrasi negara, yang secara tak terhindarkan harus berhadapan dengan globalisasi. Melalui buku ini, penulis memberikan uraian mendalam yang berkaitan dengan sejarah kelahiran, penggolongan, cakupan-cakupan program, maupun perkembangan terkini negara kesejahteraan. Perkembangan gagasan negara kesejahteraan (welfare state) di tengah arus globalisasi di paparkan secara gamblang. Kerangka pikir dengan pendekatan historis dan ditambahkan pengetahuan teoritis yang mendalam, sangat membantu pembaca melacak perkembangan pemikiran paham negara kesejahteraan. Hal paling mendasar yang hampir tidak ditemukan dalam buku buku bertopik negara kesejahteraan yang ditulis dalam Bahasa Indonesia.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Catatan seorang pamong : Hasan Basri Druin, Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Sumatera Barat 1987-1997
DURIN, Hasan Basri ; YUSRA, Abrar ; CHANIAGO, Hasril
Globalized e-learning cultural challenges
Casper, Julie Kerr.
Hidup bersama dalam lingkungan
PRATOMO, Suyadi R
JUZ' AMMA for kids
TIM ZIKRUL HAKIM (at-al)
Membangun Database Client-Server menggunakan Interbase
SETIAWAN, Yudha C
Sjafruddin Prawiranegara lebih takut kepada Allah SWT : Sebuah biografi. Oleh ROSIDI, Ajip;
ROSIDI, Ajip;
Tutorial 3 Hari menggunakan Microsoft Word 2003
Tasawuf Kontemporer : apa mengapa dan bagaimana
JAMALUDDIN, Kafie ; EMZET, Amien
Gaya hijab praktis : Kerudung segi empat dan pashmina
Shanti NANDAYANI, ; NURHASANAH, Nunung
Belajar Sendiri Kosakata, Kanji, dan Tata Bahasa Jepang
; Dwinoor F.B ; Linda Irawati
Change or Die
Alan Deutschman
Normandia 1944 : Pendaratan Sekutu di Eropa
; Radith Kardiansyah ; Andya Primanda
100 soneta cinta
Pablo Neruda
In the forest
Heddle, Becca (Pengarang)