Buku ajar berpikir solusi kreatif (creative problem solving)
Gita Kurnia (Pengarang) ; Ayu Dahliyanti (Pengarang) ; Betanti Ridhosari (Pengarang) ; Ari Rahman (Pengarang) ; Iktri Madrinovella (Pengarang) ; Rr. Mirna Astari Magetsari (Pengarang) ; Rezqi Ananda Basid (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Kemampuan menyelesaikan masalah yang kompleks, berpikir kritis, dan kreativitas merupakan keterampilan penting yang harus dimiliki oleh para lulusan perguruan tinggi untuk dapat bersaing di dunia kerja yang semakin kompetitif. Metode Berpikir Solusi Kreatif dapat membantu mahasiswa dalam melatih keterampilan menyelesaikan masalah tersebut melalui tahapan terstruktur yang mencakup pengumpulan informasi, prioritas masalah, pendefinisian masalah, pengumpulan ide, pemilihan solusi terbaik, serta implementasi dan evaluasi solusi. Buku ini juga dilengkapi dengan contoh kasus dan latihan soal interaktif pada setiap babnya serta contoh proyek mahasiswa yang menerapkan metode Berpikir Solusi Kreatif untuk menyelesaikan masalah yang ada di lingkup masyarakat maupun industri.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Membuat Aneka Kreasi Berbahan Sisik Ikan
WARDANA,Enen
Mirah dari banda
Hanna Rambe
Penjelasan lengkap Hukum-hukum Allah (Syariah)
DOI A. Rahman I
Bahasa jurnalistik : Panduan praktis penulis dan jurnalis
SUMADIRIA, A.S. Haris ; Rema Karyanti
Ciri demografis kualitas penduduk dan pembangunan ekonomi
Ananta, Aris
Indonesia : A Vopyage through the Archipelago
Comprehensive english grammar : Preparation for TOEFL
Dhanny R. Cyssco ; Choliludin
Metode baru studi tauhid
ABD AL-KHALIQ, Abdul Ar-Rahman
Peraturan pelaksanaan tentang dana perimbangan, pengelolaan, pertanggungjawaban serta pinjaman keuangan daerah
INDONESIA
Ten Things I Hate About Me : Si Ratu Akting
; Anggita Gumelar ; Okta rina Prasetyowati
SOSIOLOGI FEMINISME : Konstruksi Perempuan dalam Industri Media
Moh. Itqon Syauqi (Pengarang) ; Akhiriyati Sundari (Pengarang) ; Imam Mundhor (Pengarang)
30 menit membuat kreasi dari clay
Stephani (Pengarang) ; Wahyu Hk (Pengarang)
Aku bisa : Mengerjakan PR sendiri
Tim Kreatif Khalifah Mediatama/penulis;
Love Frankie
Wilson, Jacqueline (Pengarang)