Argumentum in constitutum : kapita selekta pemikiran hukum dan konstitusi
Jimly Asshiddiqie (Pengarang) ; Hamdan Zoelva (Pengarang) ; Maria Farida Indrati (Pengarang) ; Saldi Isra (Pengarang) ; Mohammad Mahrus Ali (Penyunting) ; Pan Mohamad Faiz (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Reformasi konstitusi telah melahirkan salah satu lembaga negara baru yang bernama Mahkamah Konstitusi yang berfungsi untuk menjaga nilai-nilai konstitusi agar selalu tegak dan tidak terlanggar akibat berlakunya undang-undang. Untuk menjalankan tugas dan kewenangannya, Mahkamah Konstitusi memiliki sembilan Hakim Konstitusi yang bertugas untuk memeriksa, mengadili, dan memutus perkara-perkara konstitusi. Selain menuangkan pendapat hukum (legal opinion) di dalam putusan-putusannya, para Hakim Konstitusi kadang kala juga menulis artikel ilmiah sebagai bentuk pengembangan ilmu pengetahuan, khususnya di bidang hukum dan peradilan. Kapita selekta ini memuat 12 (dua belas) artikel berkualitas yang ditulis oleh para pakar hukum dan konstitusi yang pernah dan sedang menduduki posisi strategis sebagai Hakim Konstitusi. Tema artikelnya pun sangat beragam, mulai dari partai politik, pembentukan peraturan perundang-undangan, pemakzulan Presiden, kewenangan lembaga peradilan, pengujian konstitusionalitas, otonomi Papua, Mahkamah Konstitusi, sistem noken, korupsi dan kekuasaan, lembaga negara, sengketa Pilkada, hingga sistem outsourcing. Buku ini sangat penting dibaca oleh mereka yang tertarik dengan isu-isu hukum dan konstitusi karena menyajikan berbagai pemikiran bernas dengan konstruksi teoritis dan landasan argumentasi yang kokoh.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Hukum tata negara Indonesia
RADJAB, Dasril
Pemanfaatan Air Limbah dan Ekskreta
MARA, Duncan
La Tahzan, Jangan Bersedih
AL-QARNI, 'Aidh ; Samson Rahman ; Syamsuddin TU
Cepat & Mudah Membangun Sistem Jaringan Komputer
Madcoms
The Edge Chronicles : Beyond the deepwoods
STEWART, Paul
Kata Tiga Hati
Innayah Putri ; Dion Rahman
Menghampiri Sang Mahakudus : Rahasia-rahasia bersuci
Ibn 'Arabí
Bahasa Jerman sistem 52M vol. 2 : kursus mandiri 1 tahun untuk orang Indonesia
Sally Pattinasarany (Pengarang) ; Fita Riyadi (Pengarang) ; Yayat Sri Hayati (Pengarang)
Dinamika kebudayaan
Sundjaya (Pengarang)
Your journey to be the ultimate U (2)
-
Dato' Sri Prof. DR. Tahir Living Sacrifice
Alberthiene Endah (Pengarang)
Ushul fikih ekonomi dan bisnis : metode ijtihad dalam mu'amalah maliyyah
Panji Adam (Pengarang) ; Amrullah Hayatudin (Pengarang)
Romance : The Modes Of Literature Series
Ashley Brown (Penyunting) ; John L. Kimmey (Penyunting)
Pengantar ilmu filsafat : mengenal ibu dari segala ilmu dan fenomena kontemporer dalam perspektif filsafat
Isfaroh & Dewi Utami (Pengarang) ; Nindya Ferrtikasari (penyunting)