JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Tak lelah aku mencarimu

Tak lelah aku mencarimu

Aster Putih (Pengarang) ; Budi (Penyunting)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Rumah Orange, 2022
Deskripsi Fisik 252 Halaman : ilustrasi ; 13 cm x 19 cm
ISBN 9786021588727
Subjek Novel
Bahasa Indonesia
Call Number 899.2213 AST t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2 | Baca di tempat: 1

Deskripsi

Kasih sayang adalah cinta yang lebih halus pemaknaannya. la selalu menyimpan kenangan di benak pemiliknya. Kehilangannya akan membuat separuh jiwa pergi. Inilah yang akan menjadikan para pecinta untuk tak lelah mencari belahan hati agar hidupnya terasa utuh. Kekuatan cinta senantiasa bisa menembus kokohnya tembok pemisah, jauhnya jarak dan lamanya bentangan waktu yang menyekat dan menyekap. Kelelahan tanpa keluh kan selalu terbayar mahal pada waktunya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!