

Begeng : banyak gaya, lupa nyepak bola
Riki Noviana (Pengarang) ; Theodore (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Begeng: Banyak Gaya, Lupa Nyepak Bola. Novel ini menceritakan tokoh fiktif bernama Begeng. Dia mengidolakan Diego Armando Maradona, legenda Argentina yang dijuluki El Pibe de Oro (Anak Emas). Begeng ingin jadi pesepak bola besar. Namun, kematian ayahnya membuat dia jadi sering mabuk-mabukan. Begeng tidak bisa menghabiskan satu malam tanpa menenggak sebotol alkohol. Kebiasaan itu terbawa sampai dia akhirnya benar-benar jadi pesepak bola. Kecanduan terhadap minuman beralkohol membuat karier para pesepak bola lenyap seketika. Ada yang berhasil keluar dari hiruk-pikuk itu dan tetap konsisten. Namun, ada juga yang tidak lagi bugar dan akhirnya pensiun dini. Saat berkostum klub Mohawkia, Begeng kerap kali mabok seusai laga. Bahkan, pada laga terakhirnya, Begeng mentraktir seluruh penggawa klub berjuluk Pasukan Merah berbotol-botol minuman keras dan mendatangkan banyak perempuan malam ke sebuah rumah kosong di dekat markas klub. Mereka berpesta hingga pagi hari. Gaya hidup Begeng membunuh dirinya dalam waktu singkat. Begeng memutuskan gantung sepatu di usianya yang baru 30 tahun. Keputusan itu diungkap pemain ini sesaat setelah Mohawkia gagal meraih gelar dalam sebuah turnamen. Mohawkia mencatat rekor buruk terbesar dalam sejarah sejak kedatangan Begeng ke klub ini.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Einstein toddler super kreatif : 300 tanya jawab untuk balita cerdas
FULMER, Jason ; NUNUNG

Fathul Majid : Syarah Kitab Tauhid (Edisi Refisi)
ABDURRAHMAN, Syaikh ; Ibtida'in Hamzah ; Abu Azka

A Quick Bite
SANDS, Lynsay ; SURYAMULYAWATI, Erlinda ; SITUNGKIR, Grace

Dark Memory : Menyingkap Tabir Gelap Masa Lalu
Lance Jack ; Tika Sofyan ; Deesis Edith Mesiani

Tebak-tebakan gokil dosis tinggi
; Joglo

7 fakta tersembunyi hewan mamalia
Sri Wulanike Yuliastri

Ayah baik - ibu baik parenting era digital : pengaruh gadget pada perilaku dan kemampuan anak menjadi orang tua bijak di era digital
-

Petunjuk praktis perawatan nepentheis
Frankie Handoyo (Pengarang) ; Maloedyn S. (Pengarang)

Star & dust : don't worry be happy! 02
Hoshiya, Kaori ; Mustika Maria (alih bahasa) ; Nia Ikasary (editor)

Oh, my baby blue
Achi T.M. (Pengarang) ; Raya Fitrah (penyunting) ; Christie Putri W. (penyunting)

Baduy : terkadang cinta berjalan mengejutkan
Rani Ramdayani (Pengarang) ; Vita Brevis (Pengarang)

At Night I Move 03
Masuko, Yu (Pengarang) ; Ninomae, Kakeru (Pengarang) ; Lidwina Leung (Penerjemah) ; Marin Hermanto (Penyunting) ; Pugpigpow (Ilustrator)

Indonesia emas berkelanjutan 2045 : kumpulan pemikiran pelajar Indonesia sedunia seri 10 pangan
Ratna Nur Inten (editor) ; Aries Dwi Siswanto (pengarang, editor) ; Salsyabilla Ika Putri Aryaningrum (Pengarang, editor) ; Abdullah Habibi, Dhaneswara Al Amien (Pengarang) ; Dwi Atminarso (Pengarang) ; Faisal Hamzah (Pengarang) ; Farah Adrienne (Pengarang) ; Kholidah Tamami (Pengarang) ; Lusita Meilana (Pengarang) ; Surya Gentha Akmal (Pengarang) ; Tondi Mirzano Siregar (Pengarang) ; Venna Puspitasari (Pengarang) ; Perhimpunan Pelajar Indonesia Dunia

Ensiklopedi al-qur'an 'jilid 5' : Kehidupan dunia
Muhammad Kamil Hasan al-mahami (Pengarang) ; Ahmad Fawaid Syadzili (Penerjemah)
