JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Aku masih belum mengenal diriku sendiri

Aku masih belum mengenal diriku sendiri

Hur Ji-won (Pengarang) ; Citta Ananda Lestari (Penerjemah) ; Anastha Eka (Penyunting)

Edisi Cetakan pertama, 2023
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2023; © 2020 Hur Ji-won; © 2022 PT Gramedia Pustaka Utama
Deskripsi Fisik xii, 214 halaman ; 20 cm
ISBN 9786020665481
Subjek Pengembangan Diri
Bahasa Indonesia
Call Number KC/155.25 HUR a ; 155.25 WON a

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Baca di tempat: 4

Deskripsi

Setelah melalui pertemuan dengan banyak orang, melakukan penelitian atau konsultasi saya dapat melihat bayangan dibalik cerita mereka. Serpihan-serpihan diri, yang amat berbeda dari diri yang mereka kenali sehingga mereka berpura-pura tidak melihatnya meski menyadarinya, terkubur di alam bawah sadar sampai kesadaran mereka memanggilnya-semua adalah sosok yang sama. Buku ini bermaksud meyakinkan Anda. Saya ingin menyampaikan bahwa mungkin Anda salah tentang harga diri yang. rendah, kecemasan dan depresi, dan saat menjelek-jelekkan diri sendiri karena merenungkan makna hidup dan nilai din Anda Kalau bisa, saya ingin sekali menyampaikan lagi dan lagi bahwa diri Anda tidaklah seperti yang Anda kenal. Buku ini mengkaji masalah batin dari dua perspektif, yaitu ilmu neurosains (brain science) dan psikologi klinis (clinical psychology) Kedua bidang studi ini begitu tumpang tindih sehingga agak membingungkan untuk secara sengaja membedakannya, tetapi saya ingin menyampaikan untuk Anda bagaimana satu kisah yang sama diproses oleh otak dan pikiran kita

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!