JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Pengusaha kelas menengah muslim kontemporer

Pengusaha kelas menengah muslim kontemporer

Jajang Jahroni (Pengarang) ; Endi Aulia Garadian (editor) ; Rangga Eka Saputra (Pengarang) ; Lilis Shofiyanti (Pengarang) ; Putri Hasanah (Pengarang) ; Tasman (Pengarang) ; Dadi Darmadi (Pengarang)

Edisi Cetakan pertama, November 2022
Penerbit Jakarta : Prenada, 2022; © 2022
Deskripsi Fisik xvi, 240 halaman : ilustrasi ; 21 cm
ISBN 9786023831227
Subjek Islam dan Ilmu Ekonomi/ bisnis islam
Bahasa Indonesia
Call Number KC/297.273 JAJ p

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Buku yang sedang Anda baca ini, berjudul Pengusaha Kelas Menengah Muslim Kontemporer, merupakan upaya akademik untuk menjelaskan apa yang dimaksud dengan Muslimpreneur. Ini merupakan fenomena yang mulai banyak ditemukan pada masyarakat Muslim di Indonesia, khususnya mereka yang datang dari kelas menengah. Bisnis, selain menjadi cara mendulang cuan, juga menjadi cara meneladani perilaku Nabi.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!