

The girl who fell beneath the sea
Axie Oh (Pengarang) ; Airien Kusumawardani (Penerjemah) ; Grace Situngkir (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Badai mematikan telah merusak tanah kelahiran Mina selama beberapa generasi. Banjir menyapu seluruh desa, sementara perang berdarah dikobarkan untuk memperebutkan sumber daya yang tersisa. Masyarakat di desa Mina memercayai bahwa Dewa Laut mengutuk mereka dengan kematian dan keputusasaan. Dalam upaya untuk menenangkan Dewa Laut, setiap tahun seorang gadis cantik dibuang ke laut untuk menjadi pengantin Dewa Laut, dengan harapan suatu hari "pengantin sejati" akan dipilih dan mengakhiri penderitaan mereka. Shim Cheong adalah gadis tercantik di desa, sekaligus kekasih Joon. Banyak yang percaya dialah pengantin sejati Dewa Laut Tapi pada malam Cheong hendak dikorbankan, Joon mengikuti Cheong, meski tahu bahwa ikut campur akan dihadiahi hukuman mati. Untuk menyelamatkan kakaknya, Mina terjun ke air menggantikan Cheong. Kecantikan Mina memang tidak sebanding dengan para pengantin terdahulu. Tapi dia sudah tersapu ke Alam Roh. Kini Mina tak punya banyak waktu untuk menemukan Dewa Laut sebelum dirinya sendiri berubah menjadi arwah. Berbekal kemampuan mendongeng dan bantuan para arwah, Mina harus berhasil menemukan Dewa Laut.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

KAWAHARA, Masatoshi

Data obat di Indonesia : keterangan lengkap dari obat-obat yang beredar di Indonesia
DATA obat di Indonesia

Modern Japan : A history in documents
Huffman, James L.

Otak atik otak TTS & Sudoku : 158 Tts & sudoku pilihan
SOPYAN, Danang Irawan ; YULIANTO, Harris S.

Kecil-Kecil Kaya Raya
PUSPITORINI, Ira

Visual C# Komplet
-

Abraham Lincoln : hidup dan mati bapak demokrasi sepanjang masa
A. Faidi (penulis) ; Ahmad Mufid Anwar (editor) ; Ferdika (tata sampul) ; Bellvania (tata isi) ; Wardi (pracetak)

Persiden
; Dhewiberta

Mengajarkan nilai-nilai kepada anak
; Eyre, Richard

Si Ujang & bapaknya : biar senang asal bahagia
Komikalisasi (Pengarang) ; Agung (penyunting)

Referensi Biologi Lengkap : Ekologi
; Damaing tyas wulandari, S.Si.

Always
Morris Gleitzman (Pengarang)

Khasiat ajaib daun sirih : tumpas berbagai penyakit
Anna Rosdiana (Pengarang) ; Wulan Mulya Pratiwi (Pengarang) ; Arif (Penyunting)

Pisungsung : Antologi geguritan lan cerkak
Dhanu Priyo Prabowo (penyunting)
