JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
The somerset girls = gadis-gadis somerset

The somerset girls = gadis-gadis somerset

Foster, Lori (Pengarang)

Fiksi Inggris / Novel
Edisi Cetakan Pertama
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2023; © 2020 by Lori Foster; © 2023 Gramedia Pustaka Utama
Deskripsi Fisik 392 halaman ; 20 cm
ISBN 9786020670980
Subjek Fiksi Inggris / Novel
Bahasa Indonesia
Call Number KC/823 FOS s ; 823 FOS s

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Saat menjalankan peternakan yang mereka warisi dari kakek-nenek mereka, Autumn dan Ember Somerset sangatlah kompak. Tapi di kesempatan-kesempatan lain, mereka tidak sekompak itu. Bahkan, mereka sangatlah berbeda. Autumn yang dapat diandalkan lebih suka mengurung diri dengan buku yang bagus daripada berpesta dengan Amber. Setelah hubungan terakhirnya yang berakhir bencana, bagi Autumn ini adalah caranya melindungi diri. Tapi ketika cinta pertamanya kembali ke kota dan membangkitkan memori yang seharusnya terlupakan, hanya ada satu orang yang bisa menolong Autumn… Meski dikenal sebagai adik yang berjiwa bebas, Ember sebenarnya menyembunyikan luka yang sangat dalam. Dia dengan senang hati mendorong Autumn menuju kesempatan kedua. Tapi mengambil risiko dengan hatinya sendiri? Mustahil. Namun, semakin dekat Autumn dengan akhir Bahagia Selamanya, semakin Ember bertanya-tanya apakah sudah tiba waktunya untuk bersikap berani.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!