JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Social Intelligence : Imu Baru tentang hubungan antar-manusia

Social Intelligence : Imu Baru tentang hubungan antar-manusia

Daniel Goleman (Pengarang) ; Hariono S. Imam (Alih bahasa) ; Sukoco (Perwajahan isi)

Edisi Cetakan kelima, Maret 2023
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2007
Deskripsi Fisik 558 halaman : ilustrasi ; 23 cm.
ISBN 9786020319933
Subjek Self Improvement / Pengembangan Diri
Bahasa Indonesia
Call Number KC/155.25 DAN s ; 155.25 DAN s

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Penemuan paling mendasar di buku ini adalah pada hakikatnya kita memiliki sifat sosial untuk terus-menerus terlibat dalam suatu “tarian saraf” yang menghubungkan otak kita dengan otak orang-orang di sekitar kita. Goleman menjelaskan dasar dari karisma dan kekuatan emosi, kompleksitas daya tarik seksual, bagaimana kesan pertama ternyata memiliki tingkat keakuratan yang mencengangkan, dan bagaimana kita bisa menduga seseorang berbohong atau tidak. Apakah ada cara untuk membesarkan anak-anak kita agar mereka bahagia? Apakah ada landasan bagi pernikahan yang positif? Bagaimana para pemimpin bisnis dan guru bisnis bisa membangkitkan hal-hal terbaik dalam diri orang-orang yang mereka pimpin dan ajar? Bagaimana kelompok-kelompok manusia yang terpisahkan prasangka dan rasa benci bisa hidup bersama dengan damai? Dengan keyakinan yang kuat Goleman mengantarkan berita yang membesarkan hati: manusia memiliki kecenderungan alami untuk menunjukkan empati dan altruisme serta bekerja sama—asalkan kita mengembangkan kecerdasan sosial untuk menumbuhkan kemampuan itu dalam diri kita dan orang lain.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Renaisans islam asia tenggara
ISLAM SEJARAH PERKEMBANGAN

Renaisans islam asia tenggara

AZRA, Azyumardi

Aceh menggugat :  sepuluh tahun rakyat Aceh di bawah tekanan militer
DERAH ISTIMEWA (PEMERINTAHAN) / NANGROE ACEH DARUSSALAM

Aceh menggugat : sepuluh tahun rakyat Aceh di bawah tekanan militer

EDA, Fikar W ; DHARMA, S. Satya

Best Rival
FIKSI INDONESIA

Best Rival

KNISA, Naima ; SUPARDI, Mita M

Komunitas cina di medan :  dalam lintasan tiga kekuasaan 1930-1960
ORANG CINA DI MEDAN / SEJARAH 1930/1960

Komunitas cina di medan : dalam lintasan tiga kekuasaan 1930-1960

Nasrul Hamdani

Panduan Aplikatif & Solusi (PAS) : desain web 3 in 1 Photoshop, Flash, Dreamweaver
PHOTOSHOP (PROGRAM KOMPUTER) / FLASH (PROGRAM KOMPUTER) / DREAMWEAVER (PROGRAM KOMPUTER)

Panduan Aplikatif & Solusi (PAS) : desain web 3 in 1 Photoshop, Flash, Dreamweaver

WAHANA Komputer

Literasi Parenting
PARENTING

Literasi Parenting

Heru Kurniawan

Diary Chiki Fawzi :  Inspirasi muslimah muda
Will, Volition/Kemauan

Diary Chiki Fawzi : Inspirasi muslimah muda

Yugha Erlangga

Memahami undang-undang perpajakan 1994

Memahami undang-undang perpajakan 1994

-

Dialog: Indonesia Kini dan Esok
Kumpulan Esai Indonesia

Dialog: Indonesia Kini dan Esok

Imam Walujo (Pengarang)

Korps marinir TNI-AL
Angkatan perang khusus

Korps marinir TNI-AL

Djoko Pramono

Penyu hijau
Cerita Binatang

Penyu hijau

Endang Firdaus (Pengarang) ; Adjis (Pengarang)

Penguasaan tanah pantai :  perspektif hukum agraria dan hukum Islam
Hukum agraria

Penguasaan tanah pantai : perspektif hukum agraria dan hukum Islam

Umi Supraptiningsih (Pengarang) ; Moh. Hariyanto (Pengarang) ; Theadora Rahmawati (Pengarang)

Menculik Puisi
kesusastraan / puisi indonesia

Menculik Puisi

Rusdin Tompo (Pengarang)

What happened to you? :  conversations on trauma, resilience, and healing
Motivasi / Post/traumatic stress disorder / Psychology pathologies / Emotional health

What happened to you? : conversations on trauma, resilience, and healing

Perry, Bruce D. (Pengarang) ; Winfrey, Oprah (Pengarang)

Rag, tag and bobtail and other magical stories
Fiksi Inggris

Rag, tag and bobtail and other magical stories

Blyton, Enid (Pengarang) ; George, Hannah (Ilustrator)