JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Mengenal ragam strategi dan pembelajaran membaca

Mengenal ragam strategi dan pembelajaran membaca

Nurul Lailatul Khusniyah (Pengarang) ; Wirman Hardi Gunawan (Penyunting)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Prenada, 2022; © 2022
Deskripsi Fisik xii, 200 Halaman : Ilustrasi ; 21 cm.
ISBN 9786023831388
Subjek Metode pembelajaran / Strategi pembelajaran
Bahasa Indonesia
Call Number KC/371.3 NUR m

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Mengenal Ragam Strategi dalam Pembelajaran Membaca adalah buku referensi yang ditujukan untuk para mahasiswa yang sedang menempuh studi di bidang pengajaran dan pembelajaran, khususnya untuk program studi pendidikan bahasa. Di dalamnya terdapat sebelas bagian yang berisi pengetahuan tentang berbagai macam strategi dalam pembelajaran membaca. Bab Pertama memberikan pemahaman terkait esensi dari konsep membaca, tujuan membaca, pemahaman terhadap bacaan, proses memahami bacaan, hingga tingkatan dalam memahami bacaan. Bab Dua menyajikan berbagai model pemahaman bacaan, Bab Tiga menyajikan teori strategi SQ4R, Bab Empat menyajikan pendekatan multikomponen dalam proses pembelajaran membaca, Bab Lima menyajikan model metaforis, Bab Enam menyajikan konsep membaca ekstensif dan intensif, Bab Tujuh menyajikan strategi metakognitif dalam memahami bacaan, Bab Delapan menyajikan strategi membaca cepat, Bab Sembilan menyajikan strategi membaca kritis, Bab Sepuluh menyajikan strategi FIVES, dan Bab Sebelas menyajikan keragaman situs web untuk pembelajaran membaca. Secara ringkas, buku referensi ini menyajikan konsep membaca dan memberikan pengetahuan tentang situs web untuk pengajaran dan pembelajaran membaca. Dengan demikian, buku ini memberikan informasi yang relevan dengan kebutuhan mahasiswa saat ini. Selain itu, buku ini juga dapat dijadikan rujukan untuk para pengajar dalam mengajarkan kegiatan membaca, baik kepada pelajar di sekolah dasar maupun mahasiswa di perguruan tinggi.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Bidang Usaha Asuransi
ASURANSI / PERUSAHAAN;

Bidang Usaha Asuransi

ALI, A. Hasyim

Ayam Bangkok Jagoan Arena Adu Ayam Iwan Tanjung
AYAM

Ayam Bangkok Jagoan Arena Adu Ayam Iwan Tanjung

TANJUNG, Iwan

Fungsi Mahkamah Agung Dalam Praktik Sehari-hari :  Upaya Penanggulangan Tunggakan Perkara dan Pemberdayaan Fungsi Pengawasan Mahkamah agung
MAHKAMAH AGUNG

Fungsi Mahkamah Agung Dalam Praktik Sehari-hari : Upaya Penanggulangan Tunggakan Perkara dan Pemberdayaan Fungsi Pengawasan Mahkamah agung

PANGGABEAN, Hennry P

Pendidikan Sek untuk Anak dalam Islam
Islam dan Seksualitas

Pendidikan Sek untuk Anak dalam Islam

MADANI,Yusuf

Seri mengenal dunia serangga :  Rayap sang arsitek handal
Buku / Bergambar / Serangga / Rayap

Seri mengenal dunia serangga : Rayap sang arsitek handal

Kambini Yusdianto ; editor ; Nostalgiawan

Pendampingku tak seperti dulu lagi
PSIKOLOGI / Psikologi Hubungan Individu dengan Anggota Keluarga

Pendampingku tak seperti dulu lagi

SADARJOEN, Sawitri Supardi ; CAHANAR, P.

Alternatif penyelesaian sengketa & arbitrase
ARBITRASE / HUKUM ACARA PERDATA

Alternatif penyelesaian sengketa & arbitrase

WIDNYANA, I Made

Chega! :  The final report of the Timor-Leste Commision for Reception, Truth and Reconcilation (CAVR) Vol. 1
CIVIL RIGHTS / TIMOR/LESTE / HUMAN RIGHTS / TIMOR LESTE

Chega! : The final report of the Timor-Leste Commision for Reception, Truth and Reconcilation (CAVR) Vol. 1

ELSINTA, Rani

Who am I? :  kokology dan fisiognomy version
PSIKOLOGI / PSIKOMETRI

Who am I? : kokology dan fisiognomy version

@PsikologID ; YASHINTA

Change leadership non-finito :  masa depan ada di tangan pemimpin yang mampu mengubah
MOTIVASI / KEPEMIMPINAN

Change leadership non-finito : masa depan ada di tangan pemimpin yang mampu mengubah

Rhenald Kasali

Panduan Dasar Mewarnai untuk Pemula
SENI MEWARNAI

Panduan Dasar Mewarnai untuk Pemula

Arelita ; Ainun Najib

Malala's Magic Pencil
Cerita bergambar

Malala's Magic Pencil

Yousafzai, Malala (Pengarang)

Buku-buku yang mengubah dunia : lebih dari 50 buku :  yang paling berpengaruh dalam sejarah manusia
KUMPULAN BUKU

Buku-buku yang mengubah dunia : lebih dari 50 buku : yang paling berpengaruh dalam sejarah manusia

TAYLOR, Andrew ; Damos S, O.V.Y.S ; SITEPU, Roy P.

Doa-doa kunci keselamatan, tolak bala, dan bencana :  sudah terbukti mujarab, disertai cara pengalaman & tips-tipsnya
Kumpulan Doa

Doa-doa kunci keselamatan, tolak bala, dan bencana : sudah terbukti mujarab, disertai cara pengalaman & tips-tipsnya

Yusuf Mansur (Pengarang) ; Mahmud Asy-Syaf (Pengarang)

Nada dari hati
Puisi Indonesia

Nada dari hati

Tan Malina Batuah (Pengarang) ; Ikke Amir (Penyunting)