

Komik Kecil-Kecil Punya Karya : bundaku, guruku
Mutiara Sya'bani (Pengarang) ; Tsabita Alifa R. (Pengarang) ; Kirana Riris S., (Pengarang) ; Myiesha Anifa (Pengarang) ; Kanahaya Aleya F. (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Sekolah Fasya dan Chika diliburkan selama dua minggu karena adanya wabah virus corona. Para siswa diminta belajar dari rumah atau school from home. Meskipun sedih karena adanya virus corona yang berbahaya, namun Fasya senang bisa belajar di rumah bersama Bunda. Bunda Fasya adalah orang yang sangat sabar dan telaten dalam mengajari Fasya. Sayangnya, Chika, sahabat Fasya justru tidak suka sekolah diliburkan. Ia tidak suka belajar di rumah bersama mamanya. Menurut Chika, Mama itu galak dan tidak sabar dalam mengajarinya. Namun, setelah dua hari belajar di rumah, Chika baru menyadari bahwa Mama ternyata sangat sayang kepadanya. Chika ingat pesan Fasya sahabatnya, bahwa setiap orang tua berbeda-beda cara dalam menunjukkan kasih sayangnya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Hernan Cortes : kisah hidup seorang conquistador Spanyol
WEST, David ; GAFF, Jackie ; LESMANA, Joe

Kapita Selekta Pendidikan
ARIFIN, H.M

Keajaiban Propolis Trigona
MAHANI ; NURJANAH, Nunung ; KARIM, Rokim A

Nyepi Kebangkitan Toleransi dan Kerukunan
PENDIT,Nyoman

MATTE

Kupas tuntas Microsoft Powerpoint 2010
Madcoms

Nihongo no tekisuto : buku pelajaran bahasa Jepang
Herman Sudrajat

Aku anak sehat! : 20 cerita cara hidup sehat
Maya, Nindia ; Ideo, Watiek (Pengarang) ; Wijiyanto, Agus (Penyunting)

Proyek dahsyat Susno Duadji di negeri ateis Indonesia
; Tim Cakrawala

7 materi pemograman web untuk pemula
Rohi Abdulloh

Nanaimo yang jauh di sana
Siregar, Soni (Pengarang) ; Dorothea Rosa Herliany (Penyunting)

Frieren : after the end 1
Yamada, Kanehito ; Nickyta Oliver (penerjemah) ; D. Tyagita Ayuningtyas (editor) ; Abe, Tsukasa (art)

Citra perempuan jawa dalam pewayangan
Ardian Kresna (Pengarang) ; Alfatori (editor)

Katalogus naskah Melayu Bima
Sri Wulan R. Mulyadi (Pengarang) ; Sitti Maryam R. Salahuddin (pengarang)
