JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Sakamoto days 5

Sakamoto days 5

Suzuki, Yuto (Pengarang) ; Vonny (Penyunting) ; Inge Indri (Penerjemah)

Edisi Volume kelima
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2023; © 2020 by Yuto Suzuki
Deskripsi Fisik 120 Halaman : Ilustrasi ; 12 x 18 cm.
ISBN 9786230049606
Subjek Komik Jepang
Bahasa Indonesia
Call Number KC/741.5952 SUZ s

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Orang yang bergantung pada keberuntungan akan mati . Duel penentuan di kasino antara Toko Sakamoto V.S. Wutang sang Mafia Tiongkok berlangsung menegangkan! Bisakah mereka melindungi Lu dan mendapatkan informasi tentang bounty Sakamoto!? Parahnya, para pembunuh terkeji dari luar negeri datang dan mendekati Sakamoto!

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!