

Ontosofi ibn 'arabi
Fahmy Farid Purnama (Pengarang) ; Taufiqurrahman (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku ini hadir justru dari sebuah ketidakmungkinan, sebuah batas, yang, seperti garis tepi, adalah akhir bagi satu ranah, tetapi sekaligus awal bagi ranah yang lain, yaitu ketidakmungkinan ontologi untuk berbicara tentang Wujud. Ranah ontologi, dalam pengertian tradisionalnya, selalu berbatas dengan logos, dengan bahasa, dengan kata. Menyadari keberbatasan itu—sebagaimana juga Martin Heidegger pernah memaklumatkannya dengan satu tesis: “ontologi hanya mungkin sebagai fenomenologi”—Fahmy Farid Purnama segera mengevakuasi Wujud dari ranah ontologi ke ranah yang sama sekali lain, dan mungkin juga asing, yaitu ranah ontosofi: sebuah ranah yang mempertautkan ontos (Ada) dengan sophos (kebijaksanaan). Melalui ruang-ruang yang samar dalam ontosofi itulah, Fahmy Farid Purnama justru bisa memperjelas pemahaman Wujud yang asali dalam sufisme Ibn ‘Arabi; memulangkannya dari belantara pemikiran ontologis yang reflektif-filosofis ke rumah asalnya di wilayah pengalaman yang prareflektif-eksistensialis.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Mengenal Teori Kuantum for Beginners
McEvoy.J.P/penulis; ; Oscar Zarate ; Ahmad Baiquni ; Oscar Zarate ; Oscar Zarate

Peringatan 470 Tahun Kota Jakarta dan 52 Tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia
JAKARTA, Pemda Provinsi DKI Jakarta

Profil Partai Politik Peserta pemilu 2009
DUVERGER, Maurice

Pengamalan Asmaul Husna Dalam Kehidupan Sehari-hari
ABIDIN, Zainal

Keajaiban surah-surah Al-Qur'an menyingkap mukjizat 114 surah menurut Nabi Muhammad SAW & keluarganya Haidar Ahmad Al A'raji ; ed. Hilman Subagyo ; penerjemah Ibnu Sodik
AL A'RAJI, Haidar Ahmad

Ramuan herbal tumpas penyakit
DALIMARTHA, Setiawan ; AL NURRAHMAN, Febriani ; ADRIAN, Felik

It's in his kiss : dalam ciumannya
Julia Quinn ; Kinanti G. (alih bahasa)

Visi Alqur'an Tentang Etika dan Bisnis
Lukamn Fauroni

Penyelesaian sengketa ekonomi dan bisnis syariah : litigasi dan nonlitigasi
Mardani (Pengarang)

Ada nama yang abadi di hati tapi tak bisa dinikahi
Maman Suherman ; Trian Lesmana, (editor) ; Yayi Dewintya, (editor) ; Regeaily, (ilustrator)

Nanti, kau ingin nama anak kita siapa? : Kumpulan puisi
Manik Sukadana (Pengarang)

Pengantar ilmu komunikasi
Nunung Prajarto (Pengarang)

Seni Kaligrafi Islam
Sirajuddin ar D. (Pengarang)

Kebhinekaan Budaya Papua : Perspektif Arkeologi Prasejarah
Marlin Tolla (Pengarang) ; I Wayan Ardika (Penyunting)
