JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Sistem manajemen pengaduan terintegrasi dalam rangka reformasi birokrasi

Sistem manajemen pengaduan terintegrasi dalam rangka reformasi birokrasi

Sik Sumaedi (Pengarang) ; M. Kadapi (Penyunting)

Edisi Cetakan 1
Penerbit Jakarta : LIPI Press, 2016
Deskripsi Fisik xviii + 175 Halaman : ilustrasi ; 14,8 cm x 21 cm
ISBN 9789797998592
Subjek Birokrasi
Bahasa Indonesia
Call Number 351 SIK s

Tersedia di:

~Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat Dipinjam: 0
Baca di Tempat: 3
Sedang Dipinjam: 0
00006299078
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI UMUM UTARA - Koleksi Dewasa Lantai 3
351 SIK s
Koleksi Umum
00006299081
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI UMUM UTARA - Koleksi Dewasa Lantai 3
351 SIK s
Koleksi Umum
00006299086
Baca di tempat
RUANG KOLEKSI UMUM UTARA - Koleksi Dewasa Lantai 3
351 SIK s
Koleksi Umum

Deskripsi

Indeks : hlm. 171-173 ; Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan publik serta mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik, instansi pemerintah terus dituntut untuk melaksanakan dan mengembangkan program reformasi birokrasi. Salah satu program yang harus dijalankan adalah pengelolaan pengaduan. Dalam Permen PAN dan RB Nomor 1 Tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi Kinerja Penyelenggara Pelayanan Publik, salah satu komponen penilaian kinerja adalah pengelolaan pengaduan. Pentingnya pengelolaan pengaduan bagi instansi pemerintah, sudah sepantasnya disikapi dengan serius dan konsisten. Akan tetapi, dalam pelaksanaan timbul beberapa pertanyaan terkait dengan sistem manajemen pengaduan pelanggan, seperti apakah yang harus diterapkan? Apa yang perlu dilakukan untuk menerapkan sistem manajemen pengaduan pelanggan tersebut? Hingga pada pertanyaan apa yang boleh ada dan tidak, agar sistem manajemen pengaduan pelanggan dapat sukses dalam mencapai tujuan? Terbatasnya literatur mengenai pengetahuan untuk mengembangkan sistem manajemen pengaduan pelanggan yang sesuai dengan peraturan perundangan dan juga menerapkan praktik-praktik sistem manajemen pengaduan yang telah diakui dunia internasional memang belum ada. Untuk itulah, buku ini terbit sebagai salah satu kontribusi ilmiah guna menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut. Buku ini dapat menjadi referensi yang tepat, khususnya bagi yang tertarik dengan topik pengelolaan pengaduan pelanggan, mulai dari praktisi seperti para pengambil kebijakan, pengelola pengaduan pelayanan, konsultan dan instruktur yang berhubungan dengan pengelolaan pengaduan; akademisi, seperti dosen, mahasiswa, dan peneliti dalam mengembangkan serta menerapkan sistem manajemen pengaduan yang efektif dan efisien dengan tetap mematuhi peraturan perundangan yang ada.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Sejarah Filsafat Islam
FILSAFAT ISLAM

Sejarah Filsafat Islam

FAKHRY, Majid

Softball
OLAH RAGA SOFTBALL

Softball

SUHARSONO

Teori Ekonomi; 2
ILMU EKONOMI

Teori Ekonomi; 2

STONIER, Alfred W

s-asas Meteorologi Pertanian. Oleh WISNUBSROTO, Soekardi; AMINAH S, Siti Lela; NITISAPTO, Mulyono;
METEOROLOGI;

s-asas Meteorologi Pertanian. Oleh WISNUBSROTO, Soekardi; AMINAH S, Siti Lela; NITISAPTO, Mulyono;

WISNUBSROTO, Soekardi; AMINAH S, Siti Lela; NITISAPTO, Mulyono;

Statistik induktif
StATISTIK

Statistik induktif

SALEH, Samsubar

Akhlak Tasawuf :  manusia, etika, dan makna hidup
TASAWUF ; AKHLAK

Akhlak Tasawuf : manusia, etika, dan makna hidup

SOLIHIN, M. Anwar M. Rosyid ; Anwar, M. Rosyid

Physiology and biophysics : circulation , respiration and fluid balance ; editor : Theodore C. Ruch , Harry D. Patton
BIOFISIKA / FISIOLOGI

Physiology and biophysics : circulation , respiration and fluid balance ; editor : Theodore C. Ruch , Harry D. Patton

PHYSIOLOGY and biophysics

Akuntansi Perusahaan Manufaktur
Akutansi

Akuntansi Perusahaan Manufaktur

-

Makna konsinyasi pengadaan tanah untuk kepentingan umum

Makna konsinyasi pengadaan tanah untuk kepentingan umum

-

Ensiklopedia sains dan teknologi jilid 6 :  Referensi visual IPA dan IPS arsitektur, musik
Ensiklopedia / Sains dan Teknologi / Arsitektur / Musik

Ensiklopedia sains dan teknologi jilid 6 : Referensi visual IPA dan IPS arsitektur, musik

Murrell, Simon (Pengarang) ; Johnny Pau (editor) ; Chris Walker (editor) ; Kevin Williams (editor) ; Heather McCarry (editor) ; Anis Apriliawati (penerjemah) ; Yohanes Agustono (penerjemah)

Seri ensiklopedia anak muslim :  mengenal Al-Quran & Hadist
Al/Qur'n and Hadits / Ensiklopedia

Seri ensiklopedia anak muslim : mengenal Al-Quran & Hadist

Mahmudah Mastur (Pengarang) ; Aifa (editor)

Sebelas hari istimewa
Puisi Indonesia / Kumpulan Puisi

Sebelas hari istimewa

Ratna Ayu Budhiarti (Pengarang) ; Kurnia Effendi (Penyunting)

Laki padada titisan dewa
Cerita Rakyat

Laki padada titisan dewa

Sarno Shibo (Pengarang)

The lily of Ludgate Hill
Fiksi Inggris / Novel

The lily of Ludgate Hill

Matthews, Mimi (Pengarang)

Nyalakan televisi hanya karena-Nya
Pendidikan Dasar Anak / Pola Asuh Anak / Orang Tua dan Anak / Televisi dan Anak / Bacaan Kanak/Kanak

Nyalakan televisi hanya karena-Nya

Canun Kamil (Pengarang) ; Fufu Elmart (Pengarang) ; Muhammad Assri (Ilustrator) ; Ayu Lestari (Penyunting)