

The door-to-door bookstore
Henn, Carsten (Pengarang) ; Berlani M. Nugrahani (Penerjemah) ; Jia Effendie (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Di usia senja, Carl Kollhoff adalah seorang penjual buku luar biasa. Saat matahari terbenam, setelah toko tutup, ia membungkus buku-buku yang telah dipilihnya dengan cermat, seolah-olah akan memberikannya sebagai kado. Ia kemudian berjalan kaki melintasi lorong-lorong indah kota untuk mengantarkannya kepada para pelanggan istimewa yang diam-diam ia namai sesuai tokoh dalam buku. Hampir seperti persahabatan, ia terhubung dengan orang-orang ini, mereka yang memilih menyendiri di kediaman masing-masing dan menjadikan Carl sebagai tautan terpenting dengan dunia luar. Hingga suatu hari, ia bertemu dengan seorang gadis sembilan tahun bernama Schascha. Lantang dan bersikap sok dewasa, ia bersikeras menemani Carl-bahkan berusaha mengajari lelaki tua itu soal buku. Ketika pekerjaan Carl di toko buku terancam, Schascha menghilang. Dengan penuh kekalutan, ia mencari-cari Schascha. Namun, di semua sekolah yang ia telusuri, tidak ada anak bernama Schascha. Siapakah Schascha sebenarnya? Mampukah Carl yang lugu dan lembut hati mengatasi permasalahan yang bertubi-tubi?
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Kamus Manajemen
MARBUN, BN

Undang-undang Sistem Keolahragaan Nasional (UU RI No. 3 Th. 2005)

Orang-orang muslim berjasa besar pada dunia : hebat, dahsyat, fenomenal, super inspirasional
NIZAR, Imam Ahmad Ibnu ; HANY, Virsya

Mega bank soal biologi SMA kelas 1, 2, dan 3
TIM GURU EDUKA

Rumah jnda
SJAHRIR, Kartini

101 jurus rahasia antigagal membangun bisnis jaringan
GRIFFITHS, Andrew

Nilai-nilai Islam
Ahmad Nur Fuad (Pengarang)

Aksentuasi Perpustakaan dan Pustakawan
Edri (Pengarang)

Darkness Unleashed : Belenggu Dendam
Risty Nurraisa (Pengarang)

Sehat Itu Keren : Panduan Hidup Sehat Untuk Anak
Fita Chakra

Dongeng Animasi 3D : Tom si Ibu Jari
-

301 tips & terapi alami agar cepat hamil
Agnes Wijaya (Pengarang)

Sukses Budidaya Ikan Gurami : Rahasia Sukses Budidaya Ikan Gurami
Tim Karya Tani Mandiri

Anak pintar jumbo colouring hewan liar
-
