JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Ghairah dunia dalam empat baris :  sihir pantun dan estetikanya

Ghairah dunia dalam empat baris : sihir pantun dan estetikanya

Muhammad Haji Salleh (Pengarang)

Edisi Cetakan kedua
Penerbit Kuala Lumpur : Institut Terjemahan & Buku Malaysia Berhad, 2018
Deskripsi Fisik viii, 265 halaman ; 21 cm.
ISBN 9789674603168
Subjek Fiksi Melayu / Pantun
Bahasa Indonesia
Call Number 398.5 MUH g

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 1

Deskripsi

Pantun ialah bentuk dan rupa budaya sastera yang paling menarik dan mengghairahkan – di wilayah dunia Melayu dan juga di Eropah dan dunia siber. Tertawan oleh bentuk ini Muhammad Haji Salleh mengadakan berbagai-bagai penyelidikan yang dilaksanakan di perpustakaan di London dan Leiden, di kampung dan kota, di Patani dan Ambon, di Sri Lanka dan Riau, selama tidak kurang daripada 40 tahun. Pengarang menggeledah warisan purba ini dan cuba melakarkan amalan berpantun di beberapa daerah di dunia Melayu-Nusantara – termasuk di Perlis, Kedah, Melaka, Pulau Pinang, Kutai dan juga Ternate, Manado, Loloan dan Gorantalo, dan cuba melakarkan sihirnya. Hasilnya cukup berjaya melukis rupa dan jiwa bentuk kesayangan ini. Pengarang menggalur sejarah kelahiran dan perkembangannya, mengumpul dan membincang istilah `pantun’ dan padanannya dalam banyak bahasa dan dialek. Beliau memeta struktur dan jaringan bunyi serta muzik yang menawan penggubah dan khalayaknya, serta metamorforsisnya ke dalam bentuk lagu, pengkisahan, dan juga dalam bentuk antarabangsa, pantoum. Selain itu penggunaan pantun di Perancis, negara Eropah yang paling tertawan oleh bentuk ini, juga diberikan ruang khususnya. Pada pendapat beliau dalam bentuk pantunlah dapat ditemukan genius sastera bangsa-bangsa di dunia Melayu. Di sinilah juga kita dapat menatap roh bangsa-bangsa di Asia Tenggara, kehalusan perasaan, keakaraban dengan alam, dan di belakangnya, kecanggihan seni dan falsafah yang luar biasa. Esei-esei tentang estetika pantun ialah salah satu sumbangan unik beliau kepada pengajian sastera Melayu-Nusantara. Sementara itu esei-esei ini dapat dilihat sebagai di antara penerokaan terbaru dan terasli dalam kajian bentuk ini. Profesor Emeritus Muhammad Haji Salleh ialah sarjana yang sudah menulis puisi, kritikan dan teori selama 50 tahun. Beliau mengarang, menterjemah dan juga memperkenalkan sastera Melayu/Malaysia dalam 55 buah buku dalam bahasa Melayu dan Inggeris. ; Bibliografi : halaman 257-262 ; Indeks : halaman 263-265

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Biologi konservasi
BIOLOGI

Biologi konservasi

INDRAWAN, Mochamad ; SUPRIATNA, Jatna ; PRIMAEK, Richard B.

Dark Guardian :  Dark of The Moon
FIKSI

Dark Guardian : Dark of The Moon

Jan L. Nowasky ; SARI, Kartika

Vehicles of world war II
PERANG DUNIA II / KENDARAAN MILITER / PERANG DUNIA 1939/1945 / SEJARAH

Vehicles of world war II

FEIN, Eric

66 Hari Bersama Soeharto Dari Perspektif Kepemimpinan :  Detik-Detik Terakhir Pengunduran Diri
KEPEMIMPINAN

66 Hari Bersama Soeharto Dari Perspektif Kepemimpinan : Detik-Detik Terakhir Pengunduran Diri

Tanri Abeng

RELAWAN dunia
BIOGRAFI

RELAWAN dunia

editor : KUARANITA, Fellycia Novka

E-business innovation and process management
Electronic commerce. / Elektronik Bisnis

E-business innovation and process management

Candy for K-Pop Soul :  Never Give Up !
MOTIVASI / K/POP STAR

Candy for K-Pop Soul : Never Give Up !

Ahn Zelly

Dinamika Kelompok
Sosial

Dinamika Kelompok

-

TUX PAINT FOR KIDS :  Program Gambar Terkemuka untuk Anak Usia 3 Tahun Keatas
Computer Graphics

TUX PAINT FOR KIDS : Program Gambar Terkemuka untuk Anak Usia 3 Tahun Keatas

; Benedecta Rini W

Demokrasi Indonesia visi dan praktek :  opini Denny J.A harian kompas
Demokrasi / Opini Denny J.A

Demokrasi Indonesia visi dan praktek : opini Denny J.A harian kompas

-

Yuk, sadar dan siap hadapi pandemi :  mempersiapkan sekolah sadar pandemi
Kesehatan dan keselamatan diri

Yuk, sadar dan siap hadapi pandemi : mempersiapkan sekolah sadar pandemi

Ronald Irwanto Natadidjaja (Pengarang)

Ensiklopedia 25 nabi dan rasul
Ensiklopedia / Nabi dan Rasul

Ensiklopedia 25 nabi dan rasul

Tim Ar-Rahman (Pengarang) ; Mohammad Chandra (Pengarang) ; Zulfika Satria (pengarang) ; Wahyu Elvina (pengarang) ; Hijrah Ahmad (editor)

Manifesto :  sekumpulan sajak
Sajak Indonesia / Sajak

Manifesto : sekumpulan sajak

Sihar Ramses Simatupang (Pengarang) ; Richardo Siburian (Ilustrator)

Si anak pintar
Fiksi

Si anak pintar

Tere Liye (Pengarang) ; Ahmad Rivai (Penyunting)

Teknik konstruksi dan perumahan SMK/MAK kelas XI
Teknik konstruksi / Teknik sipil

Teknik konstruksi dan perumahan SMK/MAK kelas XI

Esti Setyaningsih (Pengarang) ; Bentar Susdatira Falah Anhari (Pengarang) ; Faujiah (Penyunting) ; Rosmelia Ayu Lestari (Penyunting)