Pengolahan limbah ukm : berbasis project based learning
Khusnul Khotimah (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku ini menyajikan beberapa alternatif dalam menghadapi pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh beberapa limbah kulit buah yang dihasilkan dari kegiatan produksi usaha kecil menengah masyarakat (UKM). Melalui kegiatan berbasis Project Based Learning dalam pengolahan limbah, diharapkan dapat membantu dengan memberikan solusi dalam mengatasi limbah-limbah yang dihasilkan oleh UKM. Project Based Learning (PBL) di dalam buku ini, merupakan model pembelajaran yang terencana dengan melibatkan mahasiswa untuk melihat permasalahan-permasalahan dalam kehidupan sehari-hari melalui fenomena mengenai limbah, kemudian selanjutnya mengajak mahasiswa untuk mencari solusi yang tepat dalam mengatasi limbah tersebut dengan melalui pembelajaran berbasis project. Melalui isi buku ini dapat meningkatkan pengetahuan serta kreativitas pembaca dalam mengatasi limbah kulit buah yang awalnya sangat meresahkan masyarakat dan mengganggu lingkungan kini dapat diubah menjadi produk hasil makanan yang dapat bernilai ekonomi.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya
4 Istilah dalam Al Qur'an
ABU, A'la Al Maududi
500 resep masakan terfavorit
Sisca Soewitomo ; HARDIMAN, Intarina ; ASMORO, Yudho
Accounting text and cases Robert N. Anthony, David F. Hawkins, Kenneth A. Merchant
ANTHONY, Robert N.
Siapakah Saya Sesungguhnya?
TANU, Suwardi
Panduan menguasai 16 tenses
SUPONO, Idi ; Widie Cahya ; Tanudi
Sule : Sukses ulangan dan evaluasi SD 4
Komik doraemon pendidikan : Konsultasi serba-serbi tubuh No. 7
FUJIO, Fujiko F.
Jurus jitu pengelolaan tambak budi daya perikanan ekonomis
KORDI K, M. Ghufran H ; NIKODEMUS WK
Laras : tubuhku bukan milikku
-
Tips sehat rasul : Panduan sederhana pola makan dan hidup sehat ala rasulullah saw
Listiana Setyaningrum (Pengarang) ; Tristanti (Penyunting)
Dora the explorer : rumah nenek
Courtney Carbone/penulis (Pengarang)
The new encyclopedia britannica - volume 7 krasnokamsk
-
E-journal dan gaya hidup ilmiah (anologi opini kepustakawanan)
Budi Setya Adhi (Pengarang) ; Endang Fatmawati (Pengarang) ; Enny Anggraeny (Pengarang) ; Fahimah (Pengarang) ; Haryani (Pengarang)
Serial teladan pahlawan nasional : Abdul Kadir (1771-1875)
Nusa, RB. (Pengarang) ; Tim Hikam (Penyunting) ; Tim Hikam (Ilustrator)