JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Pacar gelap puisi

Pacar gelap puisi

Bara Pattyradja (Pengarang) ; Imam Floki Syaukani (penyunting) ; Shidiq Anshori (penyunting)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Ciputat : Cenale Nusantara, 2016
Deskripsi Fisik xxxii, 93 halaman : ilustrasi ; 20 cm.
ISBN 9786027499508
Subjek Kesusastraan / Puisi
Bahasa Indonesia
Call Number 811 BAR p

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Sajak-sajak Bara Pattyradja adalah interupsi ke dalam tendensi umum yang berkiblat tanpa syarat ke Barat entah secara global pun nasional, mengukur segalanya pada dacing Barat, menari dalam irama musik yangditabuh Barat, terobsesi untuk masuk ke lingkungan Barat, biar Cuma sebagai pacar gelap. Dengan sajak-sajaknya, Bara Pattyradja menegaskan bahwa di Timur pun terkandung sumur inspirasi tanpa batas, tata nilai dan falsafah hidup yang kaya, yang perlu selalu digali agar hidup tidak lagi dibangun di atas semboyan kalah-menang, tetapi dalam semangat bela rasa karena hidup kita semua selalu goyah. Bara mengajak ke Timur, bukan untuk merasa terkesan pada “tower-tower/yang terus tumbuh/di atas tanah/menebar sinyal/dan bau nafas listrik yang jalang/sampai ke kubur kubur” (ziarah), “melainkan untuk memberikan sinaran matamu/menerangi lubuk pandangku/walau gelombang gelap/dari bawah datang mengancam/kukayuh biduk sembahyangku”

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Reposisi Islam
ISLAM

Reposisi Islam

AL-QARADHAWI, Yusuf

Manusia dalam perspektif Alqur'an
ALQUR'AN / AYAT AQAID

Manusia dalam perspektif Alqur'an

AISYAH Binti Sati

50 gagasan besar yang perlu anda ketahui politik, agama, filsafat, ekonomi, sains, seni
PENGETAHUAN

50 gagasan besar yang perlu anda ketahui politik, agama, filsafat, ekonomi, sains, seni

DUPRE, Ben ; PURBA, Daniel P. ; HADINATA, Benyamin ; HANANTI, Niken

Persahabatan tanpa batas
BINATANG

Persahabatan tanpa batas

ATILLA ; LATIF, Abdul

Too Wicked to Tame :  hati yang luka bisa mendatangkan duka ... dan malapetaka
FIKSI

Too Wicked to Tame : hati yang luka bisa mendatangkan duka ... dan malapetaka

JORDAN, Sophie ; HANDAYANI, Katherin

No easy way : Indonesia's epic towards prosperity
Permasalahan, Pemerintahan

No easy way : Indonesia's epic towards prosperity

SAMIRIN, Wijayanto

Little frogs monster story
MYTH

Little frogs monster story

DEREN, Anna

Michelle Obama :  Lebih pintar dari Obama
Isu baru

Michelle Obama : Lebih pintar dari Obama

Wasis Wibowo

Kepemimpinan & Keorganisasian

Kepemimpinan & Keorganisasian

-

Aneka hobi rumah tangga :  seni patung model kapal
Kesenian / Seni Rupa

Aneka hobi rumah tangga : seni patung model kapal

Alllen Davenport bragdon (Pengarang) ; Willie Koen (Penyunting) ; Banu Iskandar (Penerjemah) ; Suwargono Wirono (Penerjemah) ; Sri Elani (Penerjemah) ; Anton Adiwiyoto (Penerjemah)

Sifat-sifat mukmin sejati
Islam, Etika

Sifat-sifat mukmin sejati

Abdullah bin jarullah Al-Jarallah (Pengarang)

Akhlakul karimah usia 4-5 tahun
Etika Islam

Akhlakul karimah usia 4-5 tahun

Wiwik Puspitasari (Pengarang)

Bara dan kucing hitam :  Seri kisah anak teladan

Bara dan kucing hitam : Seri kisah anak teladan

Leni aryani (Pengarang)

Manajemen pemerintah desa & tata kelola badan usaha milik desa
Pemerintah daerah

Manajemen pemerintah desa & tata kelola badan usaha milik desa

Yayat Rukayat (Pengarang) ; Fina Insi (Penyunting) ; R. Gustyawan (Ilustrator) ; Endhaven Ideabox (Ilustrator) ; Tim Bee Media (Pengarang)

Potensi pengembangan agrowisata kopi arabika :  secara multidimensional scalling di Kintamani Bali
Pertanian

Potensi pengembangan agrowisata kopi arabika : secara multidimensional scalling di Kintamani Bali

I Dewa Ayu Sri Yudhari (Pengarang) ; Dwidjono Hadi Darwanto (Pengarang) ; Lestari Rahayu Waluyati (Pengarang) ; Jangkung Handoyo Mulyo (Pengarang)