Sejenak untuk sendiri
Hanin Dhiya (Pengarang) ; @falenzaman (Penyunting) ; Hastapena (Ilustrator)
Tersedia di:
Deskripsi
JIwaku dirundung beban yang tak terucapkan rasa yang terpendam berkecamuk dalam dada jiwaku berlari mencari pelipur di tengah keraguan dalam temaram yang suram dan kelam. Aku tak pernah membayangkan sebuah dunia yang tanpa kamu, juga perpisahan yang tak terelakkan menyisakan luka yang entah kapan akan sembuh. Namun, sedemikian keras pun aku berusaha mencegah, tujuanmu memang sekadar singgah bukan mendampingiku dengan sungguh. Mereka pun, yang katanya paling mengenalku, tak memahamiku kala aku terjerembap di titik nadir. Lalu aku menyadari, yang kubutuhkan bukanlah kamu atau mereka, melainkan ruang aku memeluk diri sendri. Sejenak untuk Sendiri adalah kumpulan tulisan Hanin Dhiya yang dipersembahkan untuk kamu yang tengah patah hati, merasa sendiri, berusaha mengikhlaskan masa lalu, berdamai dengan kenyataan, dan perasaan-perasaan yang tak tersampaikan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
The Wright 3
BALLIETT, Blue
Monster Dugald Steer ; pen. Hertriani Agustine , ed. Sindi Meriana, Rani Nuraeni
STEER, Dugald
Teologi kemiskinan : doktrin dasar dan solusi Islam atas problem kemiskinan
QARADHAWI, Yusuf ; MARZUKI, A. Choiran
Birth centenary library 26 : on himself compiled from notes and letters
AUROBINDO, Sri
100 hal penting yang wajib diketahui bumil
Dian Indah PURNAMA,
Kemi 3 : Tumbal Liberalisme
; Shabira Ika
Aplikasi NLP dalam pembelajaran
Margaretha Mega Natalia (Pengarang) ; Kania Islami Dewi (Pengarang) ; Elin Marlina (Pengarang) ; Ellen Tjandra (Pengarang)
Ragam Menu Sehat Untuk Ibu Menyusui
Imam Wahyu Winaris (Pengarang) ; Namera (Pengarang)
Kisah tanah Jawa : tikungan maut
Kisahtanahjawa (Pengarang) ; Azzura, Ry (Penyunting)
Harga diri
Saut Poltak Tambunan (Pengarang)
Koridor : renungan A. Mustofa Bisri
A. Mustofa Bisri (Pengarang)
Juz'amma dan its translation,
Achmad Haldani D (Pengarang)
Kehilangan mestika chapter 5-8
Hamidah (Pengarang)
Hadiah dari Allah Subhanahu Wa Taala
Kiromim Baroroh (Pengarang)