

Midnight Diaries
Skysphire (Pengarang) ; Nomena Titi Sandra (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Sebelum bertemu Sera, Malio menyayangi teman masa kecilnya, Zara. Namun, keadaan membuat mereka tidak bisa bersama. Hari-hari patah hati Malio sampai hari-hari akhirnya ia bisa merasakan cinta dan kasih sayang lagi diceritakan dalam buku ini dan dilengkapi dengan komik dan ilustrasi yang manis. Kenapa Malioboro ? Itu adalah pertanyaan yang selalu gue tanyakan ke Ayah, “Kenapa nama aku Malioboro?" Dari sekian banyak seorang anak bisa dinamakan, kenapa nama gue diambil dari sebuah nama jalanan yang ada di pusat Kota Yogyakarta? Kenapa nama gue nggak sekeren nama kakak laki-laki gue-Maurer-yang kebulebulean, dan di antara empat saudara gue, Maurer, Michelle, Melanie, Marshal, hanya nama gue yang lokal, kenapa?
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Ternak Kelinci
KARTADISASTRA, HR

Tips Menjadi Orang Tua Arif, Positif, dan Inspiratif
CHALKE, S ; RUSLI

Partai Islam di Pentas Nasional 1945 - 1965
NOER, Deliar

Ten Ten Books Vol. 2 : leader oke ala teen
GLSONGI ; ARIESTA, Utami

Etika Jawa : Sebuah Analisa Filsafat Tentang Kesejahteraan Hidup Jawa
MAGNIS, Franz

Acuan & teknik penilaian proses & hasil belajar dalam kurikulum 2013
KUSAERI ; SAFA, Aziz

Raja Bank Soal Matematika SMP Kelas 7, 8, & 9
Sandy Bella Marquarius ; ZAHRA

Unforgettable Kiss
Aggia Cossito

Wahai anakku, mana baktimu : mengapa orang tua menjadi sebab masuk surga atau neraka
Ghunaim, Hani Saad ; Fahmi Irfanuddin

92 Pengobatan Mandarin di Rumah Anda : A-Z ganguan kesehatan umum, cara mencegah dan cara mengatasinya
Ira Pusputo Tri Onggo

Temukan Jawabannya Reptilia
-

Komik 25 Nabi & Rasul
-

The story of Ragil kuning
Slamet Riyanto (Pengarang) ; Haitamy El Jaid (Ilustrator)

Stres adaptasi dan manajemen stres : menuju perilaku sehat mental dan hidup bahagia
I Wayan Candra (Pengarang)
