JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Ayo, mengenal jari :  Belajar berhitung dan berimajinasi

Ayo, mengenal jari : Belajar berhitung dan berimajinasi

Iwan Yuswandi (Pengarang) ; Nisa Nafisah (Ilustrator) ; Anaitsna (Penyunting)

Edisi Cetakan kedua
Penerbit Bandung : Dar! Mizan, 2022
Deskripsi Fisik 12 Halaman. : Ilustrasi ; 15 cm.
ISBN 9786232542068
Subjek Bacaan anak/anak
Bahasa Indonesia
Call Number A/028.534 IWA a

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Pada awalnya, orang tua mungkin akan mengajarkan anak cara membaca dan menulis, namun kapankah anak dapat diajarkan cara berhitung? Saat anak dalam rentang anak usia dini, belajar berhitung sudah dapat dikenalkan oleh orang tua. Anak usia dini adalah anak yang berumur 0-8 tahun. Mengapa perlu diajarkan sejak rentang usia tersebut? Karena pada masa ini, anak mengalami proses pertumbuhan dan perkembangan yang pesat.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!