

Little did we know
Mia Chuz (Pengarang) ; Putri Nurnitasari (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Adis menyukai pagi hari saat sarapan bersama kedua orang tuanya. Hatinya penuh syukur karena memiliki keluarga harmonis. Namun, kesempurnaan itu semu karena tiba-tiba saja orang tuanya memutuskan berpisah. Adis menentang keras keputusan itu dan melakukan pemberontakan. Adis yang dikenal sebagai siswa berprestasi mulai bolos dan melanggar aturan. Dia bahkan menjadi dekat dengan Liam, cowok bercitra buruk di sekolahnya. Perubahan ini membuat kedua sahabatnya khawatir dan bermaksud membantu, tetapi Adis menolaknya. Adis semakin menjauh, bahkan uluran tangan dari Rey, cowok yang diam-diam dia sukai selama ini, juga diabaikan. Adis tidak sadar bahwa perbuatannya malah berakibat buruk bagi dirinya sendiri, dan membuatnya hampir kehilangan orang-orang yang dia cintai.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Bugar dengan Latihan Beban
BAECHLE, Thomas R ; Roger W. Earle

Buku harian Miss Miranda Cheever
QUINN, Julia ; SALEH, Eliyanti Jacob

Guyton and Hall textbook of medical physiology
HALL, John

My tummy rumbles and other questions about my bodytransport : Perutku keroncongan
AVISON, Brigid

Anjing kematian
Christie, Agatha ; Tanti Lesmana (penerjemah)

Indikator ekonomi : Buletin statistik bulanan : Maret 2012
INDONESIA, Badan Pusat Statistik

Nebengers cerita nebeng
NEBENGERS

Jenderal-Jenderal yang Mempengaruhi Sejarah Dunia
; Coky Aditya Z

Berkunjung ke Bosscha : dan 4 Cerita Lainnya
-

Penyakit Akibat Kelebihan & Kekurangan Vitamin & Elektrolit
-

Petualangan ke Negeri Dongeng Nusantara : 12 Cerita Rakyat dengan Penyajian Fantastis
Rae Sita Patappa (Pengarang)

Solusi bisnis sehari-hari dengan excel 2007
-

Terkutuk : dan kisah-kisah mengerikan lainnya
Yudhi Herwibowo (Pengarang) ; Fidyastria Saspida (penyunting)

Pergi
Tere Liye (Pengarang) ; Diana Hayati (penyunting)
