

Kecil-kecil punya karya : shena dan lompatan waktu
Azka Rahilah (Pengarang) ; Vicky Larasita (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Ketika sedang berjalan-jalan di taman, Shena tersandung batu dan terjerembap. Ah, itu hanya kecelakaan biasa, pikirnya. Namun, ketika Shena bangkit, tahu-tahu lingkungan di sekitarnya berubah total! Dia pun kebingungan. Bahkan, saat berjalan menuju rumah, Shena tidak menemukan perumahan tempatnya tinggal. Setelah membeli koran, barulah Shena menyadari bahwa dia tidak berada di tempatnya tinggal. Tepatnya, bukan waktu yang seharusnya. Ternyata, Shena terjebak pada tahun 1980! Shena terkejut sekali. Orang-orang yang ditemuinya pun tidak percaya bahwa dia datang dari masa depan. Selain itu, tiba-tiba muncul petunjuk dari smartwatch-nya. Shena diberi pilihan untuk menyelesaikan sebuah misi agar bisa kembalike waktu dan tempat asalnya. Berhasilkah Shena menyelesaikan misinya? Lalu, bagaimana jika ternyata misi itu berkaitan dengan orang yang paling dekat dengannya? Penasaran, kan? Yuk, baca ceritanya!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Ada Apa dengan "Wanita"
AL-BUKHORI, Jefri ; AMAN, Safuddin

Akuntansi lingkungan dan pengungkapannya
IKHSAN, Arfan

Dragon Drive 11
SAKURA, Ken'ichi ; RAGHIA, Anindhita ; ARMANDO, Lois

Landscape photography : dari foto biasa jadi luar biasa
SHEPPARD, Rob

Wanita yang dirindukan surga
MURAD, Musthafa

Korupsi dalam perspektif HAN (Hukum administrasi negara)
ARSYAD, Jawade Hafidz

Mengungkap Kedahsyatan Tabel Excel
WICAKSONO, Yudhy ; SOLUSI KANTOR

Kunang-Kunang Untuk Lena
-

Toyota leaders
-

99 percobaan sehari-hari : bereksperimen dengan bahan-bahan sederhana seri 3
Wahyudin (Pengarang) ; Eko Praptanto (Penyunting) ; Vinda Swasthipadma (Penyunting)

90 Menit Menguasai TOEIC
-

Princess Sagitaria
Ali Muakhir, Rae Sita Patappa (Pengarang) ; Nur Laili M, (Penyunting)

May 13 : Declassified documents on the Malaysian riots of 1969
Soong, Kua Kia (Pengarang)

Ensiklopedi olahraga : macam-macam olahraga atletik
Atma Endris (Pengarang) ; Nita Angraeni (editor)
