JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Nini nita dan uang emas

Nini nita dan uang emas

Eka Purnama (Pengarang) ; Ayu Raditya Mulyadi (Ilustrator) ; Harlis Kurniawan (Penyunting)

Edisi Cetakan I
Penerbit Depok : Cerdas Interaktif, 2024
Deskripsi Fisik 20 halaman : ilustrasi berwarna ; 16,5 x 16,5 cm
ISBN -
Subjek Bacaan anak
Bahasa Indonesia
Call Number A/370.114 EKA n

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 1 | Baca di tempat: 3

Deskripsi

Di sebuah desa yang kekeringan, hiduplah seorang nenek tua bernama Nini Nita. Suatu hari, saudagar kaya bernama Pancal Panggung menagih utang ke Nini Nita. Nini Nita berjanji akan membayar utangnya kalau sudah punya uang. Setelah itu datang seorang pengemis ke rumah Nini Nita. Pengemis itu diterima dengan baik. Setelah mengetahui masalah Nini Nita, sang pengemis menyelipkan uang emas di balik tikar Nini Nita, lalu pergi. Pengemis itu ternyata seorang raja. Nini Nita kaget saat menemukan uang emas di bawah tikarnya. Nini nita bingung. Apa yang akan dilakukan terhadap uang itu? Apa yang terjadi dengan Pancal Panggung? Selamat membaca.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!