JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Penanganan dan pengelolaan sampah :  (studi implementasi kebijakan pengelolaan sampah di kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan)

Penanganan dan pengelolaan sampah : (studi implementasi kebijakan pengelolaan sampah di kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan)

Akhmad Riduan (Pengarang)

Edisi cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : Bintang Pustaka Madani, 2021
Deskripsi Fisik viii, 116 halaman : ilustrasi ; 23 cm
ISBN 9786236143155
Subjek Permasalahan Sampah / Penanganan Sampah / Kebijakan Pengelolaan Sampah / Pembuangan Sampah
Bahasa Indonesia
Call Number 363.728 AKH p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Bibliografi: halaman 113-116 ; Sebagai bagian tak terpisah dalam dinamika kehidupan masyarakat modern, sampah merupakan limbah tak terpakai dan kerapkali tak terkendali sehingga menimbulkan persoalan pelik di tengah pertumbuhan dan kepadatan penduduk yang begitu tinggi, setidaknya ketika dihadapkan dengan kebutuhan sanitasi lingkungan yang sehat dan kondisi sosial-budaya masyarakat setempat. Dari pengembangan hasil penelitian lapangan, buku ini hadir sebagai produk meta-masalah atas problematika penanganan dan pengelolaan sampah dalam perspektif kebijakan publik lokal di Kabupaten Banjar, Bumi Serambi Makkah dengan realitas sosiologisantropologis masyarakatnya yang khas.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!