Soto Sufi Dari Madura : Kisah - Kisah Spiritual Orang Desa
Zawawi Imron (Pengarang) ; Masmuni Mahatma (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Meski punya rumah yang apik dan teduh, D. Zawawi Imron adalah seorang yang suka—atau dipaksa—berkelana. Karenanya dia banyak bertemu dan berkenalan dengan orang dengan berbagai ragam perilakunya. Kebiasaan lain penyair pemegang rekor pencipta puisi termahal ini, ialah membagi kekayaannya kepada orang lain. Salah satu kekayaannya yang dibagikan kepada kita sekarang ini adalah hasil ‘pengelanaan’nya. Cerita-cerita sangat pendek tentang manusia, tentang kita. Dari yang sederhana, Zawawi pun menyuguhkan secara sederhana, nilai-nilai yang tidak sederhana. Meskipun ada juga yang boleh disebut tidak sederhana seperti dalam Hakikat Bunga dan Tabligh. Seperti diketahui, D. Zawawi Imron aslinya adalah penyair. Penyair alam yang hidup dan akrab—kalau tidak menyatu—dengan alam. Rata-rata puisinya, jika lukisan, ibarat lukisan-lukisan Picasso. Terlalu dalam untuk orang awam. Namun seperti diketahui pula, Zawawi sangat akrab—kalau tidak menyatu—dengan orang-orang awam. Maka saya menduga, dia ingin membagi ‘kekayaan’nya tidak hanya kepada dirinya sendiri dan orang-orang khas semisalnya, tapi juga ‘orang-orang awam’. Maka sebagai penyair, dia hanya bersyair. Selebihnya, dia adalah da’i, baik secara lisan maupun tulisan seperti melalui buku Soto Sufi-nya ini. —K.H. A. Mustofa Bisri
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya
Desain artistik ilustrator untuk desainer kreatif
KUSRIANTO, Adi
Footprint reading library Video on DVD Advanced 2600 headwords Series editor Rob Waring
Skala Dalam Arsitektur
ORR, Frank
Membuat sendiri roti, cookies & kue lezat 100% tanpa oven
SANGJIN KO
Dongeng 3D Nusantara : Cindelaras
Lilis Hu
Qalla'id Al-Faraa'id Min Al-Khazanaat Al-Makhthuwthat Al-Wathaniyah : (Diraasah Flyluwluwjiyah)
Wal-Ashabih (Pengarang)
Pembesaran 6 Ikan Kosumsi di Pekarangan : Lele, Belut, Gurami, Patin, Nila, Lobster Air Tawar
-
Why? Utopia (Thomas More)
Seokho Jeong
Medusae
Theodora Sarah Abigail (Pengarang) ; Teguh Afandi (editor)
Himpunan peraturan pengadaan barang/jasa pemerintah
Tim ANTARA Publishing (Pengarang)
Uji statistik korelasi & komparasi kategorik : panduan singkat SPSS dilengkapi dengan contoh-contoh data penelitian di bidang kedokteran gigi
Diah Ayu Maharani ; Anton Rahardjo (editor)
Tokyo dan perayaan kesedihan
Ruth Priscilla Angelina (Pengarang) ; Hetih Rusli (Penyunting)
Merajut kasih : kumpulan puisi bebas melata
Rohani Din (Pengarang) ; Handoko F Zainsam (Pengarang)
Boundary Boss : Berani Tentukan Batasan
Cole, Terri (Pengarang)