

Hukum kesehatan
Rospita Adelina Siregar (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku yang berjudul Hukum Kesehatan ini merupakan buku ajar bagi para mahasiswa hukum, khususnya dalam program sarjana untuk mata kuliah Hukum Kesehatan. Buku ini mencakup pembahasan mengenai Hukum Kesehatan secara menyeluruh, termasuk sejarah, pengertian, ruang lingkup, landasan hukum, asas-asas hukum kesehatan, dan fungsi dari hukum kesehatan. Di dalam buku ini, bab-bab selanjutnya membahas topik-topik terkait, seperti upaya kesehatan, termasuk pelayanan telemedicine, hak dan kewajiban dokter, hak dan kewajiban pasien, kontrak terapeutik, informed consent, dan rekam medis. Selain itu, juga dibahas mengenai tanggung jawab dokter secara hukum, aspek etikolegal, permasalahan hukum dalam bidang kesehatan (malapraktik, aborsi, penyalahgunaan narkotika, euthanasia, transplantasi organ, dan surrogate mother), visum et repertum, serta penyelesaian sengketa medis.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Aneka Sop,Soto dan Sate Indonesia
Susmayati

Budi daya pisang dan pengolahan hasilnya
MULYONO, Panjang

The school without walls

DIAN, Mas

Hidangan Istimewa : siomay dan batagor
; Desigunawan

Negara ilahiah : suara tuhan, suara rakyat
Rudy Mulyono ; Andri Kusmayadi

George and the dragon
Wormell, Christopher (Pengarang)

Bila cinta menyapa
Ayub Yahya (Pengarang)

Filsafat pendidikan Islam dari zaman ke zaman
Jalaluddin (Pengarang)

Kitab undang-undang hukum pidana (KUHP) tahun 2022
Arief Rahmat (Pengarang) ; Nien (Penyunting)

Malam terang
Hazim M F (Pengarang) ; Kafka (penyunting)

The death of superman 2
Jerry Siegel (Pengarang) ; Joe Shuster (pengarang) ; Iwan Sutisna (penyunting) ; Meidiana (penerjemah)

H.B Jassin : kritikus sastra indonesia
Oyon Sofyan (Pengarang)

Sajak- Sajak Konsepsual : Dari Puisi Visual ke Puisi Digital
Ismail Abdullah (Pengarang)
