JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Rahasia sukses ala Harvard Business School

Rahasia sukses ala Harvard Business School

CHAN, Emily

Bisnis
Edisi
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2011
Deskripsi Fisik 311 hlm, ; 23 cm
ISBN 978-979-6330-5
Subjek Bisnis
Bahasa Indonesia
Call Number 650 CHA r

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2 | Baca di tempat: 4

Deskripsi

Selama hampir seabad, Harvard Business school (HBS) telah mendidik generasi demi generasi pemimpin yang telah membentuk dan menyempurnakan praktik bisnis di setiap industri serta setiap negara di seluruh dunia. HBS adalah sekolah bisnis terkemuka dan gelar dari HBS sangat dihormati di dalam dunia bisnis. Buku ini, yang ditulis oleh Emily Chan, seorang lulusan HBS dan pengusaha kawakan, adalah saripati konsep-konsep pragmatis paling berharga yang diajarkan di HBS. Buku ini memaparkan konsep-konsep paling berharga sekaligus paling mudah untuk dipelajari di HBS dan berguna bagi mereka yang tertarik pada dunia bisnis tanpa perlu menginjakan kaki di kampus HBS. Buku ini juga bisa menjadi pengantar bagi mereka yang akan belajar di HBS.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!